10 Tempat Wisata di Banyuwangi Untuk Anak dan Keluarga yang Murah dan Lagi Hits

Nesiaverse.com – Tentu pada saat berlibur ke Banguwangi sangat penting untuk mengetahui dimana saja tempat wisata di Banyuwangi untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits, karena dengan mengetahui hal tersebut akan membuat perjalanan liburan kamu dan keluarga menjadi lebih seru dan menyenangkan untuk mengetahuinya tempat wisata yang ada di Banyuwangi maka bisa dengan simak penjelasannya disini.

Pada beberapa tahun terakhir ternyata Banyuwangi sedang naik daun dan sebelumnya dikenal karena Pelabuhan Ketapang yang merupakan titik penyebrangan dari Pulau Jawa ke Pulau Bali yang merupakan tempat wisata yang terpopuler di Indonesia, bahkan belakangan ini keindahan alam tempat wisata yang ada di Banyuwangi juga sedang populer sehingga membuat daerah Kabupaten yang satu ini mulai banyak orang yang meliriknya sebagai destinasi wisata untuk liburan.

Mungkin kebanyakan orang yang akan berasumsi bahwa untuk menikmati keindahan alam yang mengharuskan datang ke pelosok, namun ternyata hal tersebut dipatahkan pada saat kamu berkunjung ke tanah Osing, karena di Banyuwangi sudah tersebar banyak tempat wisata untuk menikmati liburan akhir pekan menjadi lebih menyenangkan dan lokasinya tidak hanya di pinggiran saja namun ada juga wisata Banyuwangi kota.

Penasaran dengan apa saja dan dimana saja tempat wisata yang bisa dikunjungi di Banyuwangi cocok untuk anak dan juga keluarga dalam menikmati masa liburan bersama, tidak hanya menambah kedekatan satu sama lain namun menambahkan momen bersama yang menyenangkan bersama tentunya tidak mudah untuk dilupakan.

Tempat Wisata di Banyuwangi Untuk Anak dan Keluarga yang Murah dan Lagi Hits

Banyuwangi menjadi salah satu daerah dengan memiliki sejuta pesona yang tiada habisnya dan dari setiap langkahnya terdapat hal baru yang bisa wisatawan explore, sehingga dengan begitu sangat cocok untuk kamu yang sedang berencana untuk melakukan liburan yang maka bisa dengan berkunjung pada tempat wisata yang berada di Banyuwangi.

Untuk bisa menjelajahi tempat wisata yang tersedia di Banyuwangi tentu saja tidak akan cukup hanya satu atau dua destinasi saja apalagi tempat wisata yang ada di Banyuwangi yang begitu sangat banyak sudah dibuka, jika masih bingung dalam memilih tempat wisata di Banyuwangi untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits maka jangan khawatir karena dibawah ini ada beberapa daftar rekomendasi tempat wisata di Banyuwangi yang terbaru bisa menjadi pilihan yang tepat.

Adapun untuk beberapa tempat wisata di Banyuwangi untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits tersebut bisa dikunjungi pada saat berencana liburan yang seru dan menyenangkan yaitu sebagai berikut:

Wisata Pantai Pulau Merah

10 Tempat Wisata di Banyuwangi Untuk Anak dan Keluarga yang Murah dan Lagi Hits

Salah satu rekomendasi tempat wisata di Banyuwangi untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits wajib dikunjungi yaitu ke Pantai Pulau Merah dengan memiliki nama yang sangat unik karena tidak jauh dari pantai tersebut terdapat sebuah pulau kecil dengan memiliki bukit yang tinggi dan pulau ini yang memiliki tanah berwarna merah, lokasi Pantai Pulau Merah berada di Dusun Pancer, Sumberagung, Pesanggaran, Banyuwangi Regency, East Java 68488 dan terletak sekitar 60 km dari pusat kota Banyuwangi.

Untuk bisa mencapai Pulau Merah bisa dengan berjalan kaki pada saat laut sedang surut sehingga para wisatawan yang dapat mengexplorenya dan untuk Pantai Pulau Merah terkenal dengan memiliki pasir yang halus sehingga sangat cocok untuk kamu yang ingin bermain pasir disini, tidak hanya itu pantai ini terkenal untuk mereka para penggemar selancar atau surfing karena memiliki ombak yang bergulung indah sehingga membuatnya sangat cocok digunakan untuk berselancar dan sangat aman untuk peselancar pemula dan terdapat persewaan papan surfing disana.

Wisata Dialoog Banyuwangi

10 Tempat Wisata di Banyuwangi Untuk Anak dan Keluarga yang Murah dan Lagi Hits

Sebenarnya untuk Dialoog Banyuwangi sejatinya bukan merupakan tempat wisata melainkan berupa sebuah hotel bintang 4 yang ada di pinggir pantai Banyuwangi, tetapi dengan memiliki keindahan alam yang sangat mempesona dan bahkan bisa mengingatkan kita pada resort pinggir pantai yang ada di Bali sehingga tempat Dialoog Banyuwangi menjadi sangat populer dan bahkan menjadi daya tarik tersendiri untuk para pengunjung yang ingin pergi liburan ke Banyuwangi.

Selain memiliki tempat wisata alam yang luar biasa namun hotel ini juga memiliki gaya minimalis modern berkelas internasional dan ini menjadi standar tersendiri bagi hotel lainnya yang ada di Banyuwangi tentunya akan meningkatkan diri dengan seiringnya semakin tinggi minat wisatawan untuk traveling ke Banyuwangi, hotel tersebut menyediakan kolam renang yang menghadap ke pantai dan juga lautan ditambah lagi adanya restoran Casa Banyu dengan menawarkan panorama laut yang indah di sebelahnya dan lokasi Dialoog Banyuwangi berada di Jl. Yos Sudarso, Kaliklatak, Klatak, Kec. Kalipuro, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur 68421.

Wisata Teluk Hijau

10 Tempat Wisata di Banyuwangi Untuk Anak dan Keluarga yang Murah dan Lagi Hits

Sesuai dengan namanya Teluk Hijau atau Green Bay meru[akan sebuah teluk dengan memiliki air berwarna hijau turquoise yang sangat mempesona dan indah ditambah lagi dengan pasir putih yang lembut, Teluk Hijau ini  yang diapir dengan area hijau yang akan menambah keindahan panorama di sana sehingga membuat tempat wisata yang satu ini sangat mempesona dan mengagumkan, Teluk Hijau berlokasi di Dusun Krajan, Sarongan, Pesanggaran, Banyuwangi, Regency, East Java 68488 dan menjadi salah satu tempat wisata di Banyuwangi untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits wajib dikunjungi.

Dikarenakan letak Teluk Hijau ini di dalam taman nasional sehingga kamu dapat bertemu dengan monyet-monyet yang ada di sekitar pantai, sehingga pada saat kesana pastikan semua bawang bawaan kamu aman dan jangan sampai beri mereka makan, lokasinya yang cukup jauh dari Banyuwangi yaitu sekitar 86 km atau 2,5 jam perjalanan dan memiliki jalanan menuju pantai tersebut masih cukup buruk sehingga harus lebih hati-hati jika ingin berlibur ke tempat yang satu ini.

Wisata Taman Blambangan

10 Tempat Wisata di Banyuwangi Untuk Anak dan Keluarga yang Murah dan Lagi Hits

Salah satu tempat wisata di Banyuwangi untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits wajib dikunjungi pada saat berada di Kabupaten tersebut yaitu ada Taman Balmabangan yang berada di Jalan Diponegoro, No 2, Kepatihan ini, tempat wisata yang satu ini memang menyimpan pesona sayang dilewatkan begitu saja karena memiliki banyak sekali spot foto yang unik instagramable bisa digunakan oleh para pengunjung.

Beragam spot yang ada di taman Blambangan seperti lampu-lampu cantik pada saat malam, gapura artistik, tanaman, bunga yang indah dan masih banyak lagi obyek lainnya bisa dinikmati, bahkan di sana terdapat lapangan basket, playground dam juga arena skateboard untuk kamu yang ingin bermain atau hanya bersantai saja dan selain itu juga terdapat panggung khusus untuk pertunjukan atau pagelaran budaya disana dengan adanya acara pertunjukan akan membuat para pengunjung menjadi semakin betah.

Wisata De Djawatan

De Djawatan berlokasi di Purwosari, Benculuk, Cluring, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur 68482 merupakan kawasan hutan lindung milik Jawatan Perhutani di tempat tersebut terdapat sekitar 50 pohon trembesi yang sangat besar dan terlihat unik, dimana dulunya tempat tersebut terlihat sangat menyeramkan karena memang tidak terurus namun setelah dilakukan penataan kembali oleh pihak pemerintah Banyuwangi sehingga De Djawatan sekarang sudah menjadi salah satu tempat wisata yang ada di Banyuwangi yang sangat keren dan mempesona dan pengunjung bisa berkunjung setiap hari mulai pukul 08.00 hingga 17.00 namun untuk hari Senin dan Kamis ditutup.

Hutan trembesi yang telah dibuat menjadi lebih rapi sehingga membuat kesan seram hilang apalagi sudah dilengkapi dengan fasilitas wisata di sekitarnya dimulai dari papan nama warna-warni hingga mushola, tetapi jangan berharap menemukan aktivitas berlebihan disini karena De Djawatan yang memang mengutaman wisata alam yang asri dan sangat cocok untuk kamu yang ingin menenangkan diri dan melepaskan rasa lelah dan penat dengan bersantai disini, hutan De Djawatan juga dijuluki sebagai Hutan Lord of the Rings karena kemiripannya dengan hutan yang ada di film populer tersebut.

Wisata Pantai Sukamade

Pantai Sukamade yang bertetangga dengan pantai Teluk Hijau dan sama-sama masih termasuk ke dalam area Taman Nasional Meru Betiri dan untuk Pantai Sukamade terkenal dengan area konservasi penyu, sehingga hampir setiap malam penyu dewasa yang akan mampir ke pantai ini dan menguburkan telur-telurnya di sana dan di pagi harinya bayi penyu akan keluar dari telur yang telah dikubur dan berjuang untuk bisa menuju lautan dengan melihat proses tersebut maka akan membuat pengunjung mendapatkan pengalaman magis tidak akan terlupakan.

Sehingga Pantai Sukamade sangat sayang dilewatkan pada saat berkunjung ke Banyuwangi Dan tidak jauh dari area Pantai Sukamade terdapat penginapan dan homestay dimana para pengunjung yang dapat menginap dan lokasinya lumayan jauh dari Banyuwangi sekitar 97 km dengan memiliki jalan menuju tempat tersebut sangat menantang sehingga disarankan jika ingin ke sana maka menginap pada sekitar Pantai Sukamade dan kamu bisa sekalian mampir ke Teluk Hijau serta Pantai Pulau Merah untuk Pantai Sukamade berlokasi di Jl. Sukamade No 99, Dusun Sukamade, Sarongan, Pesanggaran, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur 68488.

Wisata Taman Nasional Baluran

Taman Nasional Baluran merupakan tempat wisata dengan menawarkan keindahan alam ala savana Afrika yang ada di Jawa Timur menjadi salah satu daya tarik utama dari tempat wisata Taman Nasional Baluran dan menjadi rekomendasi tempat wisata di Banyuwangi untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits, apalagi Taman Nasional Baluran ini yang semakin populer setelah video klip Raisa berjudul “Jatuh Hati” yang melakukan syuting di sana dan Taman Nasional Baluran berlokasi di Randu Agung, Wonorejo, Kec. Banyuputih, Kabupaten Situbondo, Jawa Timur 68374.

Walaupun secara teknis untuk Taman Nasional Baluran ini termasuk ke dalam daerah Kabupaten Situbondo tetapi Baluran yang terkenal sebagai tempat wisata populer di Banyuwangi dan wajib dikunjungi pada saat berada di Kabupaten tersebut karena tidak jatuh dari pusat kota Banyuwangi, pengunjung selain bisa menikmati savana ala Afrika namun kamu juga bisa bertemu satwa liar termasuk rusa dan bahkan bisa berfoto dengan lanskap yang magis di Savana Bekol, sampai dapat mampir ke Pantai Bama yang lokasinya tidak jauh dari sini.

Wisata Pantai Plengkung

Pantai Plengkung merupakan tempat wisata yang ada di Banyuwangi dan sangat terkenal di kalangan pecinta surfing di seluruh dunia hal ini dikarenakan pantai tersebut adanya pantai terbaik di dunia untuk surfing para profesional berkat dengan memiliki ombak besar yang bergulung, bahkan konon ombak yang di miliki di Pantai Plengkung hanya kalah dari Hawaii sebagai ombak yang terbaik untuk surfing.

Disebabkan Pantai Plengkung mempunyai ombak raksasa yang akan memungkinkan surfing melakukan tube riding yaitu peselancar bisa melaju di dalam lengkungan ombak, sehingga tidak heran jika di Pantai Plengkung sering digelar kompetisi surfing internasional yang disebut sebagai “G-Land” oleh peselancar internasional, kamu bisa mengunjungi Pantai Plengkung yang berlokasi di Purworejo, Kalipait, Tegaldlimo, Banyuwangi Regency, East Java untuk menikmati keindahan pantai dan alam yang sangat mempesona.

Wisata Taman Sritanjung

Taman Sritanjung merupakan salah satu taman lainnya yang ada di pusat kota Banyuwangi dan terletak tidak jauh dari Taman Blambangan sebelumnya yang telah dibahas di atas dan Taman Sritanjung bisa menjadi tempat wisata di Banyuwangi untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits untuk dikunjungi pada libur akhir pekan, Taman Sritanjung berlokasi di Jl. Sritanjung, Temenggungan, Kec. Banyuwangi, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur 68411, sangat cocok untuk kamu yang ingin bersantai dengan memiliki struktur ornamen yang sangat cantik akan membuat kamu menjadi lebih nyaman dan betah.

Tidak hanya itu tatanan tanaman dan bunga yang rindang dipadukan dengan tugu-tugu ikonik yang akan membuat semua tempat sangat cocok untuk spot foto yang instagramable, selain menawarkan keindahan taman tentu saja tidak terlewatkan dengan wisata kuliner dan disini terdapat sekitar lebih dari 60 pedagang yang sudah tertata rapi pada sekeliling taman dengan memiliki pilihan menu yang beragam dan tentu sangat sangat lezat ditambah lagi terdapat fasilitas umum seperti area parkir, kamar mandi, tempat duduk dan lainnya.

Wisata Pulau Tabuhan

Terakhir untuk tempat wisata di Banyuwangi untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits bisa dikunjungi yaitu Pulau Tabuhan yang terletak di utara Selat Bali merupakan pulau kecil terlepas dari Pulau Jawa tetapi masih menjadi bagian dari Kabupaten Banyuwangi, tidak hanya akan menawarkan keindahan pulau saja yang membuat Pulau Tabuhan ini cukup populer.

Namun tempat wisata Pulau Tabuhan ini memiliki kecepatan angin yang konsisten yaitu berada di angka 20 hingga 25 knot sehingga membuat tempat wisata Pulau Tabuhan yang ada di Banyuwangi menjadi terkenal sebagai area yang terbaik untuk bermain kiteboarding, bahkan selain itu juga tempat ini yang memiliki area snorkeling yang sangat seru untuk dicoba dilengkapi dengan pasir putih yang lembut sebagai area bermain sehingga akan menyenangkan liburan di sini bersama keluarga.

Mungkin hanya itu saja ulasan mengenai dengan beberapa rekomendasi tempat wisata di Banyuwangi untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits bisa dikunjungi pada saat musim liburan akhir pekan sudah tiba, semoga dengan adanya ulasan diatas bisa membantu dan bermanfaat selamat untuk berlibur bersama keluarga yang seru dan menyenangkan bahkan memiliki pengalaman yang tidak bisa dilupakan.

Comments are closed.