Saturday, 06 Jul 2024

6 Susu yang Bagus Untuk Ibu Hamil

7 minutes reading
Monday, 12 Jun 2023 20:51 0 220 Sri Lasmawati

Nesiaverse.com – Pastinya setiap orang yang sudah menikah ingin cepat-cepat untuk mendapatkan momongan atau hamil dan kehamilan ini yang menjadi momen yang sangat penting dalam hidup seorang ibu, agar kehamilan tetap sehat maka ibu perlu mengetahui dengan apa saja susu yang bagus untuk ibu hamil.

Untuk proses kehamilan juga yang termasuk ke dalam salah satu proses yang cukup menyulitkan namun pada saat buah hati yang dinanti-nanti sudah siap untuk keluar dari perut ibu dan melihat dunia yang akan membuat ibu merasa bahagia dan tidak hanya ibu saja namun keluarga juga akan merasa senang.

Untuk proses kehamilan yang dimana ibu hamil perlu dan bahkan wajib untuk selalu menjaga kesehatan dirinya dan juga janin dalam kandungan tersebut, sehingga dengan begitu ibu yang harus selalu memenuhi asupan nutrisi janin dalam perut agar tetap sehat dan lahir dengan sempurna.

Sudah banyak juga berbagai jenis makanan dan minuman yang akan membantu ibu hamil untuk bisa memenuhi nutrisi hariannya salah satunya dengan mengkonsumsi susu, maka dari itu ibu yang perlu memilih susu yang bagus dan baik sebagai sumber nutrisi harian yang optimal untuk ibu dan juga janin dalam kandungan tersebut.

Saking banyaknya berbagai jenis susu yang baik dan bagus untuk ibu hamil sehingga banyak para bumil yang bingung untuk memilih susu jenis apa yang akan diminumnya, terdapat berbagai jenis susu ibu hamil yang sangat bagus dan diformulasikan untuk diminum pada trimester tertentu.

Yaitu seperti untuk susu ibu hamil pada trimester 1 atau susu untuk ibu hamil dengan trimester 2 yang berbeda, dalam memilih susu yang bagus untuk ibu hamil ini yang menjadi salah satu langkah yang tepat untuk memiliki kondisi tubuh ibu hamil serta janin dalam kandungan tetap sehat dan juga kuat.

Untuk ibu hamil  yang memang membutuhkan rekomendasi dengan jenis susu ibu hamil yang bagus, maka ibu bisa dengan simak penjelasannya dibawah ini mengenai beberapa susu yang bagus untuk ibu hamil yang dapat ibu konsumsi.

Susu yang Bagus Untuk Ibu Hamil

Susu yang Bagus Untuk Ibu Hamil

Selama masa kehamilan sangat penting untuk ibu hamil agar bisa memenuhi nutrisi untuk ibu dan juga calon bayi, salah satu cara agar bisa memenuhi nutrisi harian maka ibu bisa dengan meminum susu ibu hamil karena memang susu ibu hamil yang memiliki kandungan nutrisi yang lengkap yaitu seperti vitamin, protein dan juga kalsium yang sangat baik untuk tumbuh kembang calon bayi dalam kandungan.

Dengan beragam kandungan nutrisi ini yang akan membantu untuk menjaga kesehatan ibu dan janin, terhindar dari kekurangan gizi, kecacatan lahir dan juga yang lainnya, apalagi sekarang ini sudah banyak sekali jenis susu yang bisa diminum selama masa kehamilan yang telah beredar di pasaran dan pilih jenis susu yang sesuai dengan kebutuhan masing-masing.

Untuk kondisi pada setiap ibu yang pastinya berbeda-beda selama masa kehamilan berlangsung tetapi jangan lupa dengan kebutuhan nutrisi setiap harinya, sehingga dengan begitu berikut beberapa susu yang bagus untuk ibu hamil yang bisa dikonsumsi secara rutin yaitu sebagai berikut:

Prenagen Mommy Emesis Coklat

Biasanya akan mengalami mual dan muntah pada trimester pertama dan kondisi ini yang memang kerap terjadi hampir semua wanita dan kamu bisa dengan mengkonsumsi susu Prenagen Emesis Coklat yang akan membantu masalah kondisi tersebut, sehingga dengan begitu untuk kamu yang mengalami rasa mual yang berlebih maka bisa dengan mencoba untuk meminum susu yang satu ini.

Bahkan susu Prenagen Mommy Emesis Coklat ini yang diperkaya dengan kandungan vitamin B6, protein dan juga asam folat yang berperan untuk membantu mengatasi atau mencegah terjadinya bayi cacat lahir, kandungan zat besi yang berfungsi untuk mencegah anemia, kandungan DHA dan Omega 3 yang berfungsi dalam proses perkembangan otak janin serta kandungan kalsium yang berfungsi dalam pembentukan tulang dan juga gigi bayi.

Prenagen Mommy

Salah satu susu yang bagus untuk ibu hamil yaitu ada Prenagen Mommy dengan mengandung nutrisi makro dan mikro yang cocok dikonsumsi untuk ibu yang menjaga kesehatan selama masa kehamilan hingga pada saat melahirkan,tetapi untuk jenis susu yang satu ini tidak disarankan diminum untuk ibu yang mengalami mual pada trimester pertama.

Kandungan nutrisi makro dan mikro terdapat pada susu Prenagen Mommy ini yang sangat lengkap untuk memenuhi kebutuhan nutrisi ibu dan juga janin, adapun untuk nutrisi makro yang terdapat pada susu ini yaitu ada lemak, karbohidrat dan protein sedangkan untuk nutrisi mikro yaitu kandungan mineral dan vitamin dengan kedua kandungan nutrisi ini yang berpengaruh satu sama lain dalam penyerapan zat gizi sehingga keduanya harus seimbang.

Prenagen Lactamom

Prenagen Lactamom menjadi salah satu jenis susu yang bagus untuk ibu hamil yang dapat ibu konsumsi secara rutin agar dapat memenuhi kebutuhan nutrisi makro dan juga mikro, susu jenis ini juga yang akan membantu ibu untuk menyediakan ASI yang berkualitas untuk bayi karena memang untuk bayi yang baru lahir disarankan untuk minum ASI selama 6 bulan.

Walaupun susu Prenagen Lactamom ini yang tidak diperuntukkan untuk ibu menyusui tetapi tidak ada salahnya juga untuk minum susu ini pada trimester terakhir atau menjelang proses persalinan, hal ini bertujuan agar bisa mempersiapkan ASI yang berkualitas untuk bayi baru lahir dan juga membantu dalam proses perkembangan otak baik, kekuatan tulang, kesehatan pencernaan dan bahkan ibu tetap sehat selama menyusui.

Lactamil Inisis

Susu Lactamil Inisis ini yang direkomendasikan untuk dikonsumsi mulai dari awal perencanaan kehamilan hingga trimester pertama, hal ini dikarenakan susu Lactamil Inisis ini yang dilengkapi formula Acti Duobio yang diperkaya dengan kandungan nutrisi yang baik untuk ibu hamil, bahkan susu Lactamil Inisis ini yang memiliki rasa yang enak sehingga tidak akan membuat ibu eneg atau semakin mual pada trimester 1.

Selain itu juga jenis susu ini yang kaya akan kandungan vitamin B6 yang akan mengurangi rasa mual, kandungan zat besi yang bermanfaat untuk mencegah kekurangan darah, omega 6 untuk perkembangan otak janin, asam folat yang berfungsi untuk mencegah terjadi cacat lahir, sehingga agr kesehatan ibu dan janin dalam kandungan tetap terjaga dan sehat maka ibu bisa dengan meminum susu jenis ini secara rutin dalam porsi pas.

Lactamil Pregnasis

Lactamil Pregnasis yang menjadi salah satu jenis susu yang bagus untuk ibu hamil yang dapat ibu konsumsi selama masa kehamilan, dengan minum susu ini yang akan membantu untuk mengatasi rasa mual dan juga muntah yang sering terjadi pada awal kehamilan atau trimester pertama dan memang susu jenis ini yang sangat bagus dikonsumsi oleh ibu hamil karena rendah lemak dan gula.

Bahkan selain itu juga susu Lactamil Pregnasis ini yang dilengkapi dengan berbagai nutrisi tambahan lainnya yang berguna untuk memenuhi kebutuhan nutrisi yang penting selama masa kehamilan dan menyusui, untuk manfaat lainnya yaitu bisa memenuhi kebutuhan serat pangan berkat insulin, kandungan asam folat yang akan membantu mengurangi cacat lahir serta omega 6 dalam susu ini berfungsi untuk perkembangan otak janin.

Anmum Materna

Untuk jenis susu yang bagus untuk ibu hamil yang terakhir yaitu ada susu Anmum Materna dengan memiliki sejumlah nutrisi yang penting untuk ibu dan juga janin dalam kandungan, untuk produk susu jenis yang satu ini bisa dikonsumsi pada saat merencanakan momongan hingga melahirkan, konsumsi susu ini dilakukan jika kerap merasa mual yang berlebihan.

Dengan mengkonsumsi susu Anmum Materna ini yang sangat bagus dan baik untuk kesehatan tubuh ibu hal ini dikarenakan terdapat kandungan Nuelipid yaitu nutrisi untuk perkembangan otak janin, bahkan selain itu juga kandungan asam folat, DHA dan juga GA yang akan berfungsi untuk mencegah cacat lahir serta dapat meningkatkan perkembangan bayi dan bahkan kandungan lainnya dalam susu ini yang memiliki manfaat yang melimpah untuk tubuh.

Mungkin hanya itu saja dengan beberapa jenis susu yang bagus untuk ibu hamil yang perlu ibu ketahui dan bisa minum susu secara rutin selama masa kehamilan yang akan memberikan manfaatnya, semoga dengan adanya ulasan diatas bisa membantu dan bermanfaat.