Susu Dancow Fortigro Untuk Usia Berapa?
Nesiaverse.com – Masih banyak yang belum tahu dan bahkan banyak yang bertanya-tanya susu Dancow Fortigro untuk usia berapa? Untuk mengetahui jawabannya yang lebih jelas bisa dengan simak ulasannya dibawah ini dengan baik.
Susu Dancow Fortigro merupakan salah satu nama susu yang sangat terkenal di Indonesia dan sudah berdiri sejak lama pada tahun 1976 yang diproduksi oleh Nestle Indonesia, dan hingga sekarang PT Nestle yang tumbuh besar dengan memiliki berbagai varian rasa dan juga memiliki ribuan karyawan.
Dengan berbagai varian rasa yang dimiliki susu Dancow Fortigro sehingga banyak yang menyukainya dimulai dari anak-anak hingga orang dewasa, karena memang untuk susu Dancow Fortigro ini yang sudah perlu diragukan lagi dengan memiliki banyak kandungan nutrisi dan gizi didalamnya yang baik untuk tubuh.
Tetapi walaupun susu Dancow Fortigro ini yang terkenal masih banyak masyarakat yang belum tahu dan bahkan bertanya-tanya dengan susu Dancow Fortigro untuk usia berapa? Untuk itu bisa simak ulasan dibawah ini.
Susu Dancow Fortigro Untuk Usia Berapa?
Ternyata untuk susu Dancow Fortigro sendiri dengan berbagai varian yang bisa dikonsumsi oleh anak-anak 1 tahun ke atas, dimana sebenarnya susu Dancow Fortigro yang diperuntukkan untuk anak-anak berusia 6 hingga 12 tahun akan tetapi berdasarkan dari akun resmi Facebook Dancow Fortigro yang menyatakan bahwa susu Dancow Fortigro ini yang aman diminum oleh anak usia 1 tahun keatas.
Lebih tepatnya susu ini yang bisa diminum pada saat usia sekolah walaupun demikian hal ini yang hanya berlaku selama anak tidak ada pantangan dalam meminum susu sapi, susu Dancow Fortigro yang mengandung nutrisi didalamnya yaitu ada kalsium dan kandungan kalsium ini sangat baik untuk pertumbuhan tulang serta gigi pada anak dan salah satu hasilnya membuat anak menjadi tumbuh tinggi, tetapi pertumbuhan tinggi pada anak yang tidak hanya bersumber dari kandungan susu saja namun ada juga faktor lainnya seperti nutrisi yang terdapat dari makanan.
Beragam Produk Dancow Fortigro dan Kandungan Gizinya
Dimana susu Dancow Fortigro yang bisa memenuhi kebutuhan nutrisi anak ini berbagai varian Dancow Fortigro yang diperkaya akan nutrisi didalamnya yaitu sebagai berikut:
Dancow Fortigro UHT Coklat dan Strawberry
Untuk varian susu Dancow Fortigro UHT Coklat dan Strawberry yang merupakan minuman yang mengandung susu rasa coklat atau strawberry untuk mendukung tumbuh kembang anak, dalam satu kotak susu Dancow Fortigro UHT mengandung vitamin B kompleks yaitu vitamin B1, vitamin B3, vitamin B6, vitamin D, Biotin dan juga kebaikan susu yang lainnya lebih praktis untuk dikonsumsi kapan saja.
Dancow Fortigro Full Cream dan Coklat
Untuk varian susu Dancow Fortigro Full Cream dan Coklat merupakan susu bubuk yang tinggi akan protein susu, sumber kalsium, serta mengandung perpaduan zat besi, vitamin A, vitamin C, vitamin D dan juga zink.
Dancow Fortigro Instant
Untuk varian susu Dancow Fortigro Instan sendiri merupakan susu bubuk instan dengan memiliki kandungan sumber protein susu dan juga kalsium, di dalamnya yang terdapat zat besi, vitamin A, vitamin C, vitamin D, zinc, dan juga omega 6 dan bahkan terdapat DHA dari minyak ikan yang memiliki peran penting untuk membantu memenuhi kebutuhan gizi anak.
Manfaat Susu Dancow Fortigro untuk Anak
Dimana tumbuh dan kembang anak sangat berpengaruh dari asupan nutrisi yang didapatkan setiap harinya salah satunya yaitu nutrisi yang didapat dari susu, telah mengutip dari Jurnal e-Biomedik Volume 5 Nomor 2 yang dituliskan Valentino J. Matali dkk yang menyatakan bahwa susu merupakan bahan pangan yang mengandung zat gizi didalamnya seperti protein, karbohidrat, lemak dan juga mineral bermanfaat untuk pertumbuhan dan juga perkembangan pada anak.
Dari penjelasan jurnal tersebut untuk anak yang sering mengkonsumsi susu memiliki status gizi yang lebih baik, untuk indikator status gizi yang digunakan untuk kelompok usia 5 hingga 12 tahun dan berdasarkan pada hasil pengukuran antropometri berat badan dan juga tinggi badan disajikan dalam bentuk badan menurut 9TB/U) serta Indeks Massa Tubuh menurut umur (IMT/U).
Mungkin hanya itu saja ulasan mengenai susu Dancow Fortigro untuk usia berapa yaitu dimulai dari anak-anak usia 1 tahun ke atas, semoga dengan adanya ulasan diatas bisa membantu dan bermanfaat.
Comments are closed.