Pekerjaan Dengan Gaji 20 Juta Per Bulan

Sekarang ini memang sudah banyak orang yang sedang mencari pekerjaan dengan gaji yang tinggi, namun jangan khawatir karena sekarang ini di Indonesia sudah banyak sekali profesi atau pekerjaan dengan memiliki gaji 20 juta per bulan.

Memiliki pekerjaan dengan gaji 20 juta per bulan tentu saja suatu hal banyak orang yang menginginkan nya, diaman dengan memiliki gaji sebesar ini yang nantinya bisa kamu tabung atau bahkan mempunyai properti rumah sendiri.

Dimakan dengan memiliki gaji tersebut kamu tidak perlu untuk mencicil dalam kurun waktu yang lama dan bahkan kamu juga bisa memulai untuk melakukan investasi di berbagai tempat, hal tersebut tentu saja suatu hal impian setiap orang.

Namun kamu juga harus mengetahui jika memiliki gaji yang bermakna tanggung jawab pun akan besar pula yang harus diemban, dan bahkan selain itu juga lingkungan pastinya akan berpengaruh.

Dimana dengan perkembangan teknologi yang semakin canggih sehingga menghasilkan berbagai pekerjaan yang baru dengan memberikan gaji yang besar, sehingga sekarang ini untuk bisa mendapatkan gaji yang besar tidak mustahil.

Pekerjaan Dengan Gaji 20 Juta Per Bulan

Pekerjaan Dengan Gaji 20 Juta Per Bulan

Untuk kamu yang ingin sukses dengan memiliki pekerjaan dengan gaji 20 juta per bulan dan bahkan lebih, maka dengan begitu di bawah ini ada beberapa pekerjaan dengan memiliki gaji yang besar yang bisa kamu coba.

Pilot

Pekerjaan dengan memiliki gaji yang besar yaitu menjadi pilot, pilot sendiri yang merupakan salah satu pekerjaan pengemudi pesawat terbang, penerbang atau juru terbang yang menjadi salah satu sebutan untuk orang yang mengemudi pesawat terbang dimana jika pilot yang sudah berada di level senior tentunya akan memiliki banyak jumlah jam terbang.

Sehingga tidak heran jika profesi menjadi pilot menjadi salah satu pekerjaan dengan memiliki gaji yang tinggi dimulai dari Rp 35 juta keatas per bulannya, namun menjadi pilot tentunya perlu biaya yang tinggi dalam pendidikan sehingga mendapatkan sertifikasi dan layak menerbangkan pesawat komersial.

Ahli Teknik Dalam bidang Perminyakan

Ahli Teknik dalam bidang perminyakan memiliki tugas untuk memperkirakan kemampuan dalam pembuatan dan juga nilai ekonomis yang terdapat pada sumur minyak dan gas tersebut, namun selain itu juga pekerjaan ini yang akan turut bekerja dalam pengembangan rencana pengeboran ladang minyak dan gas.

Untuk pekerjaan ini sebagai ahli teknik di dalam bidang perminyakan memiliki gaji yang tinggi, bahkan untuk akmu yang baru lulus saja dan belum mempunyai pengalaman sudah mendapatkan gaji sekitar Rp 8 hingga Rp 15 juta per bulannya apalagi yang sudah level senior.

C-level atau C-suite

Manajemen tingkat c-leve; atau C-suite tang merupakan jajaran eksekutif dalam sebuah [perusahaan dengan memiliki level yang cukup tinggi, dimana manajemen di ringkatakan uni yang biasanya disebut sebagai C-level karena memiliki jabatan yang berawalan huruf C atau singkatan untuk Chief COO, CFO, CEO.

Level C-suite ini yang mempunyai tanggung jawab yang sangat besar karena menjadi pihak untuk mengambil keputusan dalam sebuah perusahaan, sehingga tidak heran jika pekerjaan ini yang memperoleh gaji yang tinggi yaitu sekitar Rp 37 juta sebulan.

HRD Manager

HRD Manager yang memiliki tugas dan tanggung jawab dalam mengepalai divisi human resources, tentunya untuk bisa mendapatkan posisi ini kamu harus mempunyai pengalaman yang cukup sebagai praktisi HRD.

Adapun untuk gaji yang bisa didapatkan dari pekerjaan menjadi HRD Manager ini yang begitu sangat beragam bisa dimulai dari Rp 8 hingga Rp 20 juta perbulannya, untuk bisa mendapatkan pekerjaan ini kamu harus memiliki keahlian dalam bidang tersebut.

Senior Software Engineer

Selanjutnya ada pekerjaan senior software engineer dengan memiliki tanggung jawab dalam melakukan analisa, membuat rekayasa, mengimplementasikan, menyusun spesifikasi dan juga memvalidasi suatu rancangan sistem pada sistem perangkat lunak untuk menjawab permasalah.

Apalagi sekarang ini teknologi informasi yang semakin berkembang sehingga kebutuhan pekerjaan dengan memiliki kemampuan dalam bidang IT sangat dibutuhkan dan salah satunya yaitu software engineer, sehingga dengan begitu pekerjaan ini yang memiliki aji sekitar Rp 20 hingga Rp 40 juta per bulannya.

Dari beberapa pekerjaan yang memiliki gaji tinggi seperti diatas tentu saja kamu harus memiliki keahlian atau kemampuan dan juga pengalaman untuk bisa mendapatkan pekerjaan tersebut.

Mungkin hanya itu saja beberapa pekerjaan dengan gaji 20 juta per bulan dan bahkan lebih yang perlu kamu ketahui dan bisa untuk mencobanya, semoga dengan adanya ulasan diatas bisa membantu dan bermanfaat.

Comments are closed.