Nesiaverse.com – Pada dasarnya terdapat banyak faktor yang dapat mempengaruhi kesehatan kita yang tidak bisa dikontrol hanya umur dan juga genetik, mungkin kita bisa membuat perubahan pada gaya hidup sehat salah satunya seperti beberapa yang tidak boleh diminum setelah makan mie perlu kamu ketahui.
Dimana gaya hidup yang menjadi salah satu hal yang sangat penting karena hal ini yang akan menentukan bagaimana hidup menentukan pilihan dan pilihan tersebut yang akan memutuskan seberapa sehat tubuh kita, sehingga dengan begitu kebiasaan yang merupakan bagian penting dari gaya hidup.
Sekarang ini sudah banyak sekali orang yang melakukan kebiasaan yang tidak sehat setelah makan, salah satunya dengan melakukan hal-hal tertentu atau mengkonsumsi sesuatu setelah makan yang dapat menyebabkan reaksi pada tubuh dan mungkin bisa menyebabkan proses pencernaan dan juga metabolisme.
Salah satu makanan yang sering makan oleh orang-orang yaitu mie instan hal ini tentu saja tanpa sebab karena mie instan yang bisa dimasak dengan mudah, cepat dan praktis sehingga banyak orang yang mengkonsumsinya.
Selain itu juga mie instan ini yang memang memiliki rasa yang enak , namun apakah kamu tahu jika mie instan ini yang terkadang disebut sebagai salah satu makanan yang tidak sehat lantaran mie ini yang memiliki kandungan lemak, karbohidrat, dan juga garam yang tinggi, tetapi rendah protein, vitamin, mineral dan serat.
Dimana sebuah penelitian yang mengungkapkan bahwa jika terlalu sering mengkonsumsi mie instan yang dapat berkaitan dengan buruknya kualitas makanan yang dikonsumsi, untuk kamu juga yang suka makan mie instan perlu mengetahui yang tidak boleh diminum setelah makan mie.
Minuman Yang Tidak Boleh Diminum Setelah Makan Mie
Hampir semua masyarakat Indonesia suka mengkonsumsi mie instan dan negara yang lain pun sama, mie instan selain enak tergolong salah satu makan murah dan praktis dibuat namun perlu disadari mengkonsumsi mie instan yang terlalu sering yang tidak baik untuk kesehatan tubuh.
Apalagi untuk mie instan ini yang dipercaya akan lebih nikmati jika dicampurkan dengan menggunakan bahan makanan dan juga minuman yang lainnya, namun apakah kamu tahu hal ini yang mungkin saja terdapat efek berbahaya.
Berikut ini beberapa yang tidak boleh diminum setelah makan mie perlu diketahui yaitu diantaranya sebagai berikut:
Minum Kopi
Sebelum atau sesudah makan mie instan alangkah lebih baiknya tidak mengkonsumsi kopi, karena berbagai bahan yang terkandung di dalam mie dan kopi yang bisa menyebabkan sakit perut yang luar biasa dan bahkan yang lebih parahnya lagi bisa menyebabkan diare.
Kopi yang memiliki kandungan kafein yang tinggi akan meningkatkan intensitas kamu untuk buang air besar dan bahkan bisa mempengaruhi sistem pencernaan yang khususnya pada usus, dan sakit perut ini yang disebabkan dari berbagai kandungan yang terdapat pada mie yaitu karbohidrat yang sulit dicerna.
Minum Susu Coklat
Minuman yang tidak boleh diminum setelah makan mie yaitu minum susu coklat karena hal ini yang memiliki efek samping yaitu menimbulkan obesitas, sebab untuk mie instan maupun coklat yang memiliki kalori yang cukup tinggi.
Sebenarnya untuk mengkonsumsi susu setelah makan mie instan yang memang tidak dilarang selama kamu tidak memiliki kondisi medis tertentu, namun sebaiknya jangan minum susu cokelat setelah makan mie untuk menghindari berbagai hal dan sebaiknya untuk minum air putih saja setelah makan mie.
Minum Obat
Minum obat setelah makan mie dianjurkan untuk tidak dibiasakan, walaupun memang tidak terdapat larangan khusus terhadap konsumsi obat dan mie instan yang beruntung tetapi sebaiknya kamu tidak mencobanya atau bisa mneundanya untuk mengkonsumsi mie instan yang disertai dengan obat hingga kondisi tubuh kamu sehat.
Makan mie instan ini yang memiliki kandungan zat gizi yang kurang seimbang , kadar natrium atau garam yang tinggi dan ini yang bisa meningkatkan detak jantung, sedangkan untuk obat yang dapat memberikan efek samping yang berupa kenaikan detak jantung dan juga kandungan MSG yang dapat memberikan efek samping jantung berdebar, sakit kepala dan juga gangguan pencernaan.
Mungkin hanya itu saja beberapa minuman yang mungkin tidak boleh diminum setelah makan mie dan sebaiknya untuk minum air putih atau air kelapa untuk menetralkannya.
Comments are closed.