10 Tempat Wisata di Tangerang Untuk Anak dan Keluarga yang Murah dan Lagi Hits

Nesiaverse.com – Pada saat akhir pekan sudah tidak tentu saja banyak para keluarga yang memilih untuk pergi berlibur dan mungkin termasuk kamu, untuk kamu yang berniat ingin pergi ke kota Tangerang maka perlu mengetahui dengan beberapa tempat wisata di Tangerang untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits dan untuk mengetahuinya bisa simak penjelasannya disini.

Kota Tangerang yang berbatasan langsung dengan DKI Jakarta dan sekarang ini Tangerang yang semakin berkembang dan bahkan siap memanjakan siapa saja yang bertandang ke ibukota Provinsi Banten yang satu ini, hal ini dikarenakan kota Tangerang menyimpan banyak tempat wisata yang menarik dan wajib dikunjungi bersama dengan anak-anak, keluarga dan bahkan teman untuk liburan.

Memang sudah bukan rahasia lagi jika kota Tangerang ini memiliki banyak tempat wisata yang sangat menarik dan cocok dijadikan sebagai tempat berkumpul bersama keluarga atau bahkan untuk menghilangkan rasa penat dan lelah setelah melakukan berbagai aktivitas harian.

Advertisment

Untuk pilihan tempat wisata yang tersedia di kota tersebut juga sangat beragam mulai dari wisata alam, taman bermain, museum dan bahkan waterpark yang seru dan semuanya bisa ditemukan disini, untuk mengetahui lebih lanjut dengan tempat wisata di Tangerang untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits.

Tempat Wisata di Tangerang Untuk Anak dan Keluarga yang Murah dan Lagi Hits

Advertisment

Tidak sedikit orang yang senantiasa kepo dalam mencari tempat wisata yang unik, asyik dan juga sekaligus instagramable dan untuk kamu yang masih bingung dalam mencari referensi tempat wisata yang cocok untuk keluarga jangan khawatir karena tempat wisata di Tangerang sudah menanti.

Tangerang menjadi kota metropolitan dengan padat para penduduk dan banyak orang yang beranggapan kota Tangerang hanya dipenuhi dengan gedung pencakar langit yang monoton saja, namun di balik bangunan itu terdapat deretan tempat wisata dan rekreasi yang sudah siap untuk disambangi dan menjadi latar stok foto keren di media sosial.

Penasaran bukan apa saja tempat wisata yang ada di Tangerang berikut beberapa tempat wisata di Tangerang untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits yaitu sebagai berikut:

Wisata I-Amsterdam Waterpark

Salah satu tempat wisata di Tangerang untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits bisa dikunjungi yaitu ada I-Amsterdam Waterpark yaitu sebuah waterpark dengan memiliki nuansa Belanda lengkap dengan adanya menara kincir angin di sana, tempat wisata yang satu ini berada di Villa Tomang Baru Square No. 1 Jalan Raya Boulevard Gelam Jaya Pasar Kemis, Tangerang, Banten 15561 dengan jam operasional dimulai dari 08.00 hingga 18.00 WIB.

Disini terdapat tiga area kolam renang yang dapat dinikmati ada yang berukuran kecil untuk berendam, kolam renang berukuran paling besar untuk orang dewasa dan kolam renang satunya untuk anak-anak, waterpark juga sudah dilengkapi dengan berbagai permainan seluncuran dan ember tumpah sehingga semakin seru berenang bahkan terdapat flying fox untuk para pengunjung yang ingin menikmati pemandangan kolam renang dari udara.

Wisata BX Ice Rink

Masih banyak orang yang belum tahu ternyata di Bintaro terdapat arena ice skating indoor terluas di Indonesia maka kamu bisa mencoba datang ke BX Ice Rink yang ada di Bintaro Jaya Xchange Mall yang sangat cocok untuk anak-anak bermain yang seru disini, di tempat yang satu ini anak-anak yang bisa berseluncur di atas dan untuk anak-anak yang baru mencoba bermain ice skating maka jangan khawatir karena sudah menyediakan sepatu  yang bisa disewa dan terdapat juga pelatih siap untuk mendampingi mereka dalam belajar meluncur bahkan bisa menyewa penguin untuk menemani dalam berkeliling di area ice skating ini.

Bahkan disini terdapat pertunjukan atau perlombaan ice skating yang sering diadakan di sana, terdapat kabar yang baik bahwa para pengunjung yang bisa berselancar sepuasnya dengan hanya membayar tiket sekali saja, sebelum mencobanya maka jangan lupa untuk menyiapkan sarung tangan, kaos kaki, dan juga baju hangat agar bisa nyaman selama main seluncur, untuk wisata BX Ice Rink berlokasi di Bintaro Jaya Xchange Mall, Lantai UG No 3A, CBD Boulevard Bintaro Jaya, Sektor 7, Tangerang 15227 dengan jam operasional mulai dari 10.00 hingga 22.00 WIB.

Wisata Batavia Splash Water Adventure

Batavia Splash Water Adventure menjadi salah satu tempat wisata di Tangerang untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits yang akan membuat kamu mendapatkan pengalaman liburan bersama anak-anak menjadi lebih menyenangkan, disini anak-anak yang dapat bermain air di area Kiddy Pool terdapat banyak permainan seperti ember tumpah hingga seluncuran yang dapat dinikmati membuat bermain air menjadi lebih seru.

Sedangkan untuk orang dewasa yang dapat menikmati kawasan ini dengan bersantai di atas ba pelampung sambil terombang ambing dengan mengikuti arus di Lazy River, pengunjung yang akan diajak untuk melewati Pasar Ikan dan Rawa Boya setelah berkeliling kamu bisa ke area Reflexy Pool, selain itu pengunjung bisa berpetualangan dengan bermain di area outbound dipandu oleh para profesional untuk menyelesaikan tantangannya.

Wisata Taman Cikokol Tangerang

Taman Cikokol Tangerang merupakan ruang terbuka hijau dilestarikan oleh pemerintah Kota Tangerang dan taman yang satu ini menjadi salah satu tempat wisata di Tangerang yang cocok untuk anak dan keluarga sehingga menjadi lebih nyaman dengan asri serta segar dari taman tersebut yang menunjang suasana relaksasi, pengunjung yang capek berolahraga dan memutari taman maka bisa datang ke bungalow yang menjadi pilihan tepat untuk merenggangkan kaki yang sudah penat dan bahkan terdapat spot foto yang bagus dan keren.

Pada saat kamu berkunjung ke Taman Cikokol Tangerang maka jangan lewatkan ke Taman kupu-kupu yang tidak kalah keren dengan refreshing di Taman tersebut yang akan memberikan semangat baru untuk lebih “live” di dalam kesehariannya sekaligus membuat kamu dan anak-anak, keluarga atau teman menjadi semakin akrab, Taman Cikokol Tangerang berlokasi di Babakan, Tangerang dan jam operasional 24 jam dan tidak dikenakan biaya alias gratis.

Wisata World of Wonders Theme Park

Untuk kamu yang ingin melihat anak-anak bermain dengan puas maka bisa dengan mengunjungi World of Wonders Theme Park menjadi salah satu tempat wisata di Tangerang untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits, kamu bisa mengajak anak-anak untuk menyaksikan cinema 4D atau virtual ride bahkan anak-anak bisa menangkap dinosaurus di wahana Pemburu Dino hingga T-Rex.

Tersedia kapal bajak laut yaitu wahana yang lebih menantang, wahana Kebat-Kebit , sebuah mini coaster akan membuat jantung kamu menjadi berdegup kencang pada saat meliuk-liuk di udara, selain itu juga terdapat spot foto yang menarik hingga wahana taman air yang menjadi tempat bermain favorit para anak-anak dan taman bermain yang satu ini sangat luas dan bisa menyewa E-bike agar tidak kelelahan pada saat berkeliling disini.

Wisata Pulo Saiji Water Adventure

Wisata Pulo Saiji Water Adventure menjadi salah satu tempat wisata di Tangerang untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits dan para pengunjung yang bisa merasakan pengalaman berbeda dengan mengayuh sepeda layang di udara dengan menggunakan bantuan tiang penyangga sehingga aman, selain itu juga terdapat angsa keliling danau dan juga permainan air yang seru bisa kamu cobain dan rasakan keseruannya dengan merasakan air terjun dari bawah ember dan jamur raksasa sampai dengan bermain seluncuran dengan berbagai tingkat kesulitan berbeda.

Setelah kamu asik bermain air dan merasa lapar maka jangan khawatir karena kamu bisa menikmati berbagai hidangan yang ada di pinggir danau duduk bersama dengan keluarga dalam saung pinggir kolam yang sangat menyenangkan, untuk wisata Pulo Saiji Water Adventure berlokasi di Perumahan Serpong Garden, Jalan Raya Cisauk-Serpong Ds. Cibogo, Kec. Cisauk Tangerang – Banten 15341 dengan jam operasional mulai dari 08.00 hingga 17.00.

Wisata Upside-Down World Alam Sutera

Tempat wisata di Tangerang untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits yaitu ada Upside Down World Alam Sutera alias dunia terbalik di Alam Sutera dan para pengunjung yang akan menikmati sensasi berada di dalam dunia dimensi lain yang berlokasi di Jalan Alam Sutera Boulevard No. 5-6, Pakulonan, Serpong Utara, Tangerang, dengan jam operasional mulai 11.00 – 21.00 untuk Weekday dan 10.00 – 20.00 untuk Weekend.

Di dalam sini terdapat ruangan main musik untuk grup atau pertunjukan musik dengan posisi yang terbalik, terdapat ruangan di luar angkasa dengan terdapat gaya gravitasi dan juga cara kembali ke bumi, terakhir ada ruang tamu dan kamu bisa gulang-guling dan bersantai dengan keadaan terbalik disana yang menyenangkan.

Wisata Citra Raya Water World

Salah satu waterpark yang dapat dinikmati untuk segala kalangan usia maka bisa berkunjung ke Citra Raya Water World tersedia kolam renang dimulai dari bayi hingga lansia dan anak-anak yang dapat bermain air dengan merasakan air terjun dari jamur raksasa atau dengan bermain seluncuran mini, terdapat kolam renang untuk anak yang lebih besar  dengan tersedia beragam permainan sedikit menantang yaitu di area Lost Boy Kiddy Pool atau Monkey Island Kiddy Pool dihiasi dengan patung kera di sekelilingnya.

Untuk kamu yang ingin menikmati area waterpark tetapi malas berenang atau berjalan kaki maka bisa dengan ke area The Maze of Regrets Lazy River disini kamu hanya cukup dengan duduk di atas ban pelampung yang akan membawamu berkeliling dengan santai dengan arus deras di kolam tersebut, selain itu juga terdapat spot foto yang keren dan menarik yang menjadi background foto kamu.

Wisata Floating Castle Froggy Edutography

Floating Castle Froggy Edutography merupakan salah satu tempat wisata di Tangerang untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits wajib kamu kunjungi dan tempat wisata tersebut  menjadi pelengkap acara putar-putar kamu di Tangerang dengan  membawa para pengunjung ke dunia atas awan, tempat wisata ini sangat cocok untuk kamu yang ingin masuk ke dalam kisah dongeng walaupun hanya sesaat yang berlokasi di Jl. BSD Grand Boulevard Cluster Commercial Park Barat No. 1, BSD City, Tangerang, dengan tiket masuk Rabbitopia, Rp 50.000 per orang durasi 60 menit dan untuk Trick Eye Museum Rp 100.000.

Dengan memiliki bangunan istana yang sangat  megah seperti istana Cinderella yang menjadi penanda Floating Castle atau istana melayang walaupun tidak benar-benar melayang di awan tetapi memiliki konsep dongeng Jack dan Kacang Ajaib kamu yang akan merasa melayang di dalamnya dengan memiliki dinding istana dominan putih dan nuansa biru yang terlihat megah dan elok berpadu dengan langit biru keemasan semburat senja. Kamu bersama keluarga yang bisa menghabiskan waktu dengan bereksplorasi dan bermain yang sangat menyenangkan dan terdapat area Rabbi Tovia bisa bermain dengan kelinci dan berfoto sepuasnya di area Trick Eye Museum hingga restoran.

Wisata Ocean Park BSD

Terakhir tempat wisata di Tangerang untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits yaitu ke Ocean Park BSD dengan menawarkan permainan yang menantang dan seru, layaknya seperti wahana permainan air lainnya dengan menggugah semangat untuk bermain air dan semakin ceri seharian.

Tempat permainan air yang satu ini lengkap dengan dihiasi pelampung warna-warni cerah dengan memiliki desain wahan permainan pada setiap sudut lokasi yang rasanya seakan melangkah ke dunia tersendiri, disini juga sudah memiliki fasilitas yang lengkap dimulai dari permainan air seperti perosotan atau kolam arus, hingga spot foto yang keren dan wisata ini berlokasi di Jalan Pahlawan Seribu, CBD Area, BSD City, Serpong, Tangerang dengan jam operasional mulai pukul 11.00-18.00 WIB untuk hari Senin hingga Jumat, 08.00-18.00 untuk hari Sabtu dan Minggu.

Mungkin hanya itu saja ulasan mengenai dengan beberapa tempat wisata di Tangerang untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits bisa dikunjungi untuk menghabiskan waktu luang bersama-sama, semoga dengan adanya ulasan diatas bisa membantu dan bermanfaat.

tangerangtempat wisatatempat wisata anak tangerangtempat wisata keluarga tangerang