10 Tempat Wisata di Pamekasan Untuk Anak dan Keluarga yang Murah dan Lagi Hits

Nesiaverse.com – Rekomendasi beberapa tempat wisata di Pamekasan untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits menjadi referensi untuk kamu yang berencana liburan ke Pamekasan, untuk kamu yang ingin tahu dengan apa saja tempat wisata yang cocok dijadikan sebagai tempat piknik keluarga yang lebih seru dan menyenangkan maka bisa dengan simak penjelasannya dibawah ini.

Kabupaten Pamekasan merupakan salah satu kabupaten terletak di Pulau Madura dan kabupaten ini yang terkenal dengan sebutan sebagai wisata kuliner dan juga kontes kecantikan sapi sonok Pulau Madura, sekarang ini untuk daerah Pamekasan yang tengah mengembangkan daerah Pamekasan yang menjadi lebih baik.

Selain itu kabupaten Pamekasan yang selain dijuluki sebagai Pulau Garam namun disebut juga sebagai Kota Sapi, Kabupaten Pamekasan yang memiliki sekitar 17 Desa Mandiri dari 178 Desa tersebar di 13 Kecamatan, bahkan tidak hanya itu saja Kabupaten Pamekasan yang menyimpan sejuta pesona dan juga panorama alam yang sangat menakjubkan dan masih banyak orang yang belum mengetahuinya karena masih tersembunyi.

Advertisment

Dimana Pamekasan yang sudah tersedia banyak sekali spot tempat wisata yang keren dan menarik untuk dikunjungi dan di explore dimulai dari wisata sejarah, budaya hingga dengan kuliner yang akan memanjakan para wisatawan yang berkunjung ke Pamekasan, untuk kamu yang ingin berkunjung ke Pamekasan wajib untuk mengetahui dengan tempat wisata di Pamekasan untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits yang ada disana.

Tempat Wisata di Pamekasan Untuk Anak dan Keluarga yang Murah dan Lagi Hits

Advertisment

Tempat wisata yang tersedia di Pamekasan yang akan memanjakan liburan pada akhir pekan bersama keluarga menjadi lebih seru dan menyenangkan dengan memilih tempat wisata yang terbaik, dengan menghabiskan liburan dengan mengexplore tempat wisata terbaik di Madura walaupun memang Madura yang tidak menawarkan banyak tempat wisata seperti Lombok dan Bali.

Walaupun demikian Kabupaten Pamekasan masih memiliki banyak tempat wisata yang menarik disana yang siap untuk menemani aktivitas liburan kamu bersama keluarga di Pulau Madura yang memberikan perjalanan liburan yang seru dan menyenangkan, ditambah lagi untuk beberapa tempat wisata yang ada di Kabupaten Pamekasan yang memiliki harga murah meriah sehingga cocok untuk kamu yang ingin liburan low budget.

Untuk kamu yang masih bingung liburan di Pamekasan mau kemana jangan khawatir karena dibawah ini ada beberapa rekomendasi tempat wisata di Pamekasan untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits bisa kamu kunjungi pada saat hari libur panjang atau akhir pekan tiba yaitu sebagai berikut:

Wisata Bukit Cinta Pamekasan

Kabupaten Pamekasan yang menjadi salah satu tujuan liburan aktivitas seru bersama dengan anak-anak dan juga keluarga dan salah satu tempat wisata yang bisa dijadikan sebagai tempat piknik yaitu ada wisata Bukit Cinta Pamekasan yang sangat cocok untuk rekreasi bersama keluarga, Bukit Cinta Pamekasan yang memiliki pemandangan alam yang indah ditambah lagi suasana sekitar yang menenangkan sehingga bisa untuk merefresh jiwa dan tubuh yang lelah dan penat dengan mengexplore tempat wisata yang satu ini.

Tersedia berbagai macam fasilitas menarik yang bisa dijumpai oleh pengunjung pada saat meng explore Bukit Cinta Pamekasan Madura diantaranya ada mushola, kolam renang, lokasi parkir kendaraan, warung wisata, gazebo, toilet umum, wahana permainan, tempat duduk, spot foto instagenic, outbond hingga camping area, Bukit Cinta Pamekasan berada di Barat Satu, Sentol, Pademawu, Kabupaten Pamekasan, Gorontalo yang dibuka setiap hari mulai pukul 08.00 hingga 16.00 WIB dan kamu bisa berkunjung kesini kapan saja yang akan dimanjakan dengan berbagai macam spot dan juga wahana menarik disana.

Wisata Bukit Brukoh

Dengan menjelajah dan menelisik tempat wisata alam yang ada di Kabupaten Pamekasan Madura yang lagi hits bersama keluarga tercinta maka jangan lewatkan untuk berkunjung ke salah satu tempat wisata yang bernama Bukit Brukoh dengan menawarkan kesegaran alam Bukit yang sangat menenangkan, sehingga tidak heran jika tempat wisata Bukit Brukoh ini sering dijadikan salah satu tempat untuk merelaksasi pikiran dan juga jiwa yang penat dengan menikmati keindahan pegunungan yang hijau dan juga recomended untuk kamu yang ingin menghabiskan liburan di Pamekasan yang akan memanjakan perjalanan akhir pekan.

Tempat wisata Bukit Brukoh yang berada di Bajang, Pakong, Kab. Pamekasan, Jawa Timur dengan memiliki harga tiket masuk yang murah meriah dibuka setiap hari mulai pukul 06.00 hingga 18.00 WIB sehingga untuk menikmati pemandangan alam di Bukit Brukoh bisa dikunjungi kapan saja, selain menawarkan keindahan alam namun disini juga tersedia berbagai macam fasilitas yang menarik bisa dijumpai diantaranya terdapat toilet umum, area parkir kendaraan, mushola, wahana menarik, spot foto instagramable, cafetaria, camping area, hingga loket wisata.

Wisata Monumen Arek Lancor

Selanjutnya untuk tempat wisata di Pamekasan untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits bisa dikunjungi pada saat berada di Kabupaten ini maka jangan lewatkan untuk berkunjung ke Monumen Arek Lancor yang akan memberikan pengalaman liburan di Pamekasan yang seru dan menyenangkan dengan mengexplore tempat wisata yang murah meriah di dalamnya, dimana Monumen Arek lancor menjadi icon kota Pamekasan Madura Jawa Timur dan kamu bisa mencoba untuk meluangkan waktu sedikit pada saat liburan di sana untuk menyambangi monumen tersebut.

Jika kamu tertarik untuk berkunjung ke tempat wisata Monumen Arek Lancor lokasinya di Barurambat Kota, Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur yang berada di pusat Kota Pamekasan sehingga tempat wisata yang satu ini dapat dikunjungi dengan mudah menggunakan kendaraan pribadi, tempat wisata Monumen Arek Lancor dibuka setiap hari selama 24 jam tanpa harus membayar tiket masuk alias gratis yang menjadi daya tarik para wisatawan untuk berkunjung kesini.

Wisata Pantai Batu Kerbuy

Menghabiskan liburan bersama keluarga tercinta menjadi salah satu aktivitas yang menyenangkan apalagi dengan berwisata mengunjungi berbagai tempat menarik yang ada di Kabupaten Pamekasan Madura Jawa Timur salah satunya Pantai Batu Kerbuy dengan menawarkan hamparan pasir putih yang bersih ditambah lagi suasana sekitar yang menenangkan sehingga sangat cocok untuk kamu yang ingin refreshing melepaskan stres dan pusing dengan bersantai menikmati keindahan pantai yang satu ini bersama keluarga tercinta menjadikan liburan lebih seru dan menyenangkan.

Jika tertarik untuk berkunjung ke Pantai Batu Kerbuy lokasinya ada di Pasean, Kec. Pamekasan, Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur dengan memiliki harga tiket masuk yang terjangkau ditambah lagi dibuka setiap hari sehingga bisa berkunjung ke Pantai Batu Kerbuy kapan saja, dengan berkunjung ke sini maka kamu akan merasakan keseruan liburan bersama keluarga yang tak terlupakan dan bahkan bisa menikmati sunset yang indah.

Edu Wisata Selamat Pagi Madura

Dengan menghabiskan waktu liburan akhir pekan bersama keluarga di Kabupaten Pamekasan Madura yang akan dimanjakan dengan beragam tempat wisata yang terbaik salah satunya ada tempat piknik keluarga yaitu Edu Wisata Selamat Pagi, tempat wisata yang satu ini menawarkan spot dan jua wahana yang menarik siap menemani liburan kamu yang lebih seru dan menyenangkan tak terlupakan serta para wisatawan yang akan menikmati sensasi liburan yang seru dengan atmosfer perjalanan wisata impian dan jangan lewatkan juga untuk berbagai spot dan wahana menarik yang tersedia di tempat wisata yang satu ini.

Sehingga tidak heran jika tempat wisata yang satu ini selalu ramai pengunjung dan bahkan menjadi tempat wisata populer di Kabupaten Pamekasan dengan memiliki harga tiket masuk murah meriah menjadi daya tarik para wisatawan yang berlokasi di Barat Satu Lawangan Daya, Pademawu, Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur yang dibuka pada setiap hari, tidak hanya itu tempat wisata ini juga telah menyediakan fasilitas pendukung yang lengkap diantaranya terdapat kolam renang, tempat duduk, toilet umum, outbound arena, spot foto instagramable, mushola, pusat informasi, loket tiket masuk, wahana menarik lokasi parkir, cafetaria, saung, dan juga gazebo bisa dijumpai saat berkunjung ke sana.

Wisata Pantai Jumiang

Pada dasarnya memang Jawa Timur yang terkenal dengan memiliki tempat wisata pantai yang terbaiknya tanpa terkecuali Kabupaten Pamekasan Madura yang memiliki tempat wisata Pantai Jumiang yang akan memanjakan para wisatawan yang berlibur ke Kabupaten Pamekasan, Pantai Jumiang memiliki hamparan pasir putih bersih dengan air laut jernih kebiruan yang mampu menghipnotis pariwisata yang berkunjung ke tempat wisata yang satu ini dan kamu bersama keluarga bisa menghabiskan waktu liburan dengan menikmati keindahan alam yang disuguhkan oleh Pantai Jumiang tersebut.

Tertarik untuk berkunjung ke tempat wisata Pantai Jumiang yang berada di Tanjung, Pademawu, Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur yang tidak jauh dari pusat Kota Pamekasan yang dibuka pada setiap hari dengan memiliki harga tiket masuk murah, bahkan tidak hanya itu saja Pantai Jumiang juga yang sudah dilengkapi dengan layanan fasilitas pendukung wisata yang bisa dijumpai yaitu diantaranya terdapat spot foto instagramable, toilet umum, area parkir kendaraan, gazebo, camping area, mushola, akses wisata baik, tempat duduk, warung wisata, wahana permainan, saung, hingga pusat oleh-oleh.

Wisata Gua Blaban

Mencoba meng explore Madura dengan mengunjungi kota Pamekasan yang memiliki banyak tempat wisata alam yang masih tersembunyi dan menarik untuk dikunjungi bersama keluarga tercinta yaitu ada Gua Blaban dengan menghadirkan pesona yang instagramable dari stalaktit dan juga stalagmit yang sangat luar biasa indah dan cantik dilihat, untuk tempat wisata Gua Blaban yang satu ini sangat cocok untuk kamu yang suka dengan aktivitas adventure yang bisa merasakan sensasi berpetualangan dengan aktivitas susur gua yang sangat seru dan menyenangkan tak terlupakan tentunya.

Pada saat berkunjung ke wisata Goa Blaban maka jangan lewatkan aktivitas hunting fotografi dengan mengexplore dan menjelajah pada setiap sudut terbaik yang ada di Goa tersebut dan dapatkan gambar yang keren untuk kenang-kenangan dan mengisis galeri HP kamu, lokasi wisata alam Goa Blaban yang berada di Rojing Daya, Blaban, Batumarmar, Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur yang bisa dikunjungi kapan saja karena tempat wisata tersebut yang dibuka setiap hari dan kamu bisa dengan puas mengexplore semua yang ada disana.

Wisata Pantai Talang Siring

Pantai memang menjadi salah satu tempat wisata favorit untuk sebagian orang dan keindahan pantai ini yang selalu dirindukan pada saat berlibur pada hari libur sudah tiba ditambah menikmatinya suasana pantai bersama dengan keluarga tercinta salah satunya ada Pantai Talang Siring, pantai memang sangat cocok untuk kamu yang ingin merefresh pikiran dengan pergi berwisata menikmati suasana pantai yang sangat menenangkan dan damai sehingga menjadi idaman para pengunjung dan pantai juga yang recomended untuk dijadikan tempat piknik bersama anak dan juga keluarga.

Aktivitas liburan bersama keluarga di Pantai Talang Siring yang akan lebih seru dengan dimanjakan berbagai fasilitas menarik di dalamnya yang bisa dijumpai diantaranya terdapat area parkir, toilet umum, warung wisata, toilet umum, tempat duduk, gazebo, rumah makan, camping ground, perahu wisata, spot foto instagramable, wahana permainan, tempat wisata yang murah meriah menjadi daya tarik tempat wisata yang ada di Kabupaten Pamekasan yang dibuka setiap hari sehingga pengunjung bisa melihat keindahan sunset yang sangat sayang dilewatkan.

Wisata Rawa Mangunan

Masih banyak tempat wisata alam yang tersedia di Kabupaten Pamekasan Madura Jawa Timur yaitu ada wisata alam Rawa Mangunan yang masih tersembunyi siap untuk memanjakan liburan kamu bersama dengan keluarga tercinta, disini kamu bisa dengan menikmati keindahan alam yang ada disana dengan memiliki suasana sekitar yang menenangkan sangat cocok untuk bersantai dan merelaksasi pikiran dan jiwa serta melepas penat dan lelah dengan kegiatan sehari-hari yang membosankan.

Tempat wisata Rawa Mangunan yang berada di Majungan, Pademawu, Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur dengan menghadirkan pesona alam yang menakjubkan dan cocok untuk melakukan aktivitas hunting fotografi bersama dengan keluarga tercinta dengan spot Rawa Mangunan yang mempesona, tempat wisata murah meriah ini yang dibuka setiap hari selama 24 jam ditambah lagi harga tiket masuk yang gratis sehingga kamu bisa berkunjung kesini kapan saja dan dengan puas mengexplore keindahan yang dimiliki tempat wisata yang satu ini.

Wisata Tebing Waru

Terakhir tempat wisata di Pamekasan untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits bisa dikunjungi pada saat berwisata di Kabupaten Pamekasan yang menyimpan pesona tempat wisata alam yang terbaik recomended untuk dikunjungi yaitu ada Tebing Waru, dimana tempat wisata Tebing Waru ini dengan memiliki spot anti mainstream dan termasuk tempat wisata yang murah meriah dan masih baru dan para wisatawan yang bisa menikmati perjalanan liburan yang menenangkan dengan mengexplore keindahan alam yang sangat luar biasa bersama dengan keluarga tercinta memberikan perjalan yang tak terlupakan.

Jika kamu dan keluarga tertarik untuk berkunjung ke tempat wisata Tebing Waru lokasinya berada di Barat, Kabupaten Pamekasan, Jawa Timur dan para wisatawan yang dapat mengunjungi tempat wisata alam Gunung Waru Pamekasan dengan menggunakan kendaraan pribadi, walaupun Tebing Waru terbilang wisata alam terbaru tetapi sudah dilengkapi dengan beberapa fasilitas penunjang dan bisa digunakan sekaligus menikmati keindahan alam untuk merefresh jiwa dan pikiran yang jenuh dengan kesibukan sehari-hari.

Mungkin hanya itu saja ulasan untuk mengenai dengan beberapa tempat wisata di Pamekasan untuk anak dan keluarga yang murah dan lagi hits bisa dikunjungi untuk mendapatkan sensasi perjalanan liburan yang seru dan tak terlupakan, semoga dengan adanya ulasan diatas bisa membantu dan bermanfaat selamat berlibur yang seru dan menyenangkan.

tempat wisatatempat wisata anak pamekasantempat wisata keluarga pamekasan