7 Manfaat Strawberry Untuk Wajah

Nesiaverse.com – Pastinya sudah tidak asing lagi dengar  buah Strawberry yang satu ini dan bahkan buah ini yang bisa temukan mudah di Indonesia tersedia di pasar tradisional hingga di supermarket dengan harganya yang terjangkau, ternyata buah Strawberry ini yang bisa memberikan manfaatnya untuk kulit wajah mungkin manfaat ini masih sedikit orang mengetahuinya.

Buah Strawberry yang merupakan buah manis sedikit asam yang sangat lezat dan menyegarkan ini yang pertama kali matang pada musim semi, sekarang buah ini yang sudah dibudidayakan berbagai negara termasuk di Indonesia.

Buah Strawberry ini yang memiliki warna merah muda dengan rasanya yang manis dan asam yang menyegarkan, dengan memiliki rasa yang lezat ini sehingga tidak heran jika buah ini disukai banyak orang dan bahkan menjadi salah satu buah favoritnya baik itu anak-anak maupun lansia.

Advertisment

Dimana buah Strawberry ini tidak hanya memiliki bentuk dan warna yang unik dengan rasanya yang manis dan menyegarkan apalagi jika dikonsumsi di siang hari yang akan membuat kamu merasakan kesegaran kembali, selain itu juga buah ini yang mengandung beragam kandungan nutrisi didalamnya yang dapat membantu memenuhi asupan harian.

Kandungan nutrisi dan vitamin didalam buah Strawberry seperti vitamin C, vitamin K, asam folat, magnesium kalium, serat hingga antioksidan, dengan beragam kandungan nutrisi didalam buah Strawberry ini yang mampu memberikan manfaat untuk kesehatan kulit wajah.

Advertisment

Untuk mendapatkan manfaat dari buah Strawberry ini yang bisa dengan cara mengkonsumsinya secara langsung atau bisa juga dengan dijadikan sebagai masker wajah atau skincare, untuk kamu yang penasaran dengan apa saja manfaat Strawberry untuk wajah bisa dengan simak ulasannya dibawah ini.

Manfaat Strawberry untuk Wajah

Buah Strawberry merupakan salah satu jenis buah beri yang berasal dari benua Amerika tetapi sekarang bisa kamu ditemukan dengan mudah, karena memang buah Strawberry ini yang sudah dibudidayakan di negara-negara lainnya termasuk Indonesia.

Untuk jenis buah Strawberry yang pertama kali ditanam di Indonesia yaitu Fragaria vesca L, dimana untuk buah Strawberry ini yang mempunyai nilai ekonomi yang tinggi dan bahkan banyak dikonsumsi dalam bentuk masih segar secara langsung tetapi juga bisa dalam bentuk olahan.

Tanaman Fragaria chiloensis L sendiri yang merupakan genus tumbuhan berbunga dalam keluarga mawar, Rosaceae atau dikenal dengan nama Strawberry yang baik dan aman dikonsumsi dan bahkan buah ini juga yang bisa dijadikan sebagai masker wajah untuk bisa mendapatkan manfaatnya.

Untuk kamu yang ingin tahu dengan apa saja manfaat yang bisa didapatkan dari mengkonsumsi buah Strawberry untuk wajah, berikut beberapa manfaatnya dari buah Strawberry untuk wajah.

Membantu Menjaga Kulit dari Sinar Matahari

Buah Strawberry yang memiliki kandungan asam ellagic dan antioksidan didalamnya yang kuat mampu membantu untuk menjaga dan melindungi kulit wajah dari sinar matahari yang berbahaya, umumnya sinar matahari atau UV ini yang akan membuat kulit menjadi lebih cepat menua dan muncul tanda-tanda penuaan.

Tetapi hal tersebut yang bisa diatasi hanya dengan mengkonsumsi buah Strawberry secara rutin yang akan menjaga dan merawat kulit wajah dari sinar matahari, selain itu juga kandungan antioksidan dalam buah Strawberry yang bisa membantu menangkal radikal bebas dan menjaga kulit wajah agar elastisitas kulit tetap terjaga dan juga tetap sehat.

Membantu Mengurangi Noda dan Bintik Hitam pada Wajah

Manfaat Strawberry untuk wajah yaitu berasal dari asam ellagic yang ditemukan pada buah Strawberry ini, dengan kandungan ini yang memiliki peran penting untuk membantu mengatasi masalah yang terjadi pada kulit wajah seperti adanya noda dan juga bintik hitam pada kulit wajah.

Bahkan selain itu juga buah Strawberry yang mengandung asam salisilat didalamnya yang dimana dengan kedua senyawa ini digabungkan bisa membantu untuk memberikan manfaat dalam mengelupaskan atau mengangkat sel kulit mati, membantu memberikan kulit wajah yang bersih secara keseluruhan dan juga mengecilkan atau mengencangkan pori-pori.

Membantu Membuat Wajah Terlihat Lebih Glowing

Hampir semua orang termasuk para wanita yang menginginkan kulit wajah yang glowing dan sehat, ternyata buah Strawberry juga yang dapat memberikan manfaat untuk wajah agar dapat terlihat lebih glowing dan mungkin hal ini masih sedikit orang yang mengetahuinya.

Manfaat ini yang berasal dari kandungan vitamin C yang tinggi terdapat didalam buah Strawberry  yang mampu memberikan kulit wajah menjadi terlihat lebih cerah alami, bahkan tidak hanya itu akan membuat wajah menjadi lebih segar dan bersinar hanya dengan mengkonsumsi satu porsi buah Strawberry yang akan membantu memenuhi kebutuhan asupan vitamin C harian.

Membantu Mengatasi Kulit Berminyak

Manfaat Strawberry untuk wajah yang lainnya yaitu berasal dari kandungan vitamin C karena memang buah Strawberry yang diperkaya dengan kandungan vitamin C yang cukup tinggi, dengan kandungan vitamin ini yang akan membantu untuk melawan kulit yang berminyak.

Selain itu juga buah Strawberry ini yang bisa membantu untuk merevitalisasi kulit wajah dan juga menyehatkan, selain itu juga dengan sifat asam dari buah Strawberry yang sangat efektif untuk membantu menghilangkan kelebihan sebum pada kulit wajah.

Membantu Menenangkan Kulit yang Meradang

Dimana buah Strawberry yang mengandung sifat asam didalamnya yang berfungsi sangat baik untuk membantu dalam membatasi produksi sebum yang berlebih, membantu mengangkat kotoran yang tersumbat pada pori-pori, dan juga mengurangi kemungkinan terjadinya masalah jerawat yang berulang.

Selain itu juga buah Strawberry ini yang memiliki sifat astringent yang memiliki peran penting untuk memberikan manfaat untuk wajah dengan membantu menyembuhkan peradangan dan juga membantu menjaga kulit wajah agar tetap terlihat cerah dan bersih.

Membantu Mengatasi Masalah Jerawat

Masalah jerawat yang kerap terjadi dan dialami oleh banyak orang baik itu pria maupun wanita dan masalah ini tentu saja akan mengganggu dan bahkan bisa menurunkan rasa percaya diri, tetapi jangan khawatir karena masalah jerawat ini yang bisa diatasi hanya dengan memanfaatkan buah Strawberry yang satu ini.

Buah Strawberry ini yang memiliki kandungan antioksidan di dalamnya yang menjadi salah satu alasan utama yang efektif untuk membantu dalam mengatasi dan melawan masalah jerawat pada kulit wajah, bahkan tidak hanya membantu mencegah masalah jerawat muncul kembali tetapi juga dapat mengurangi efek masalah yang ada pada kulit wajah.

Membantu Mencegah Munculnya Tanda-Tanda Penuaan

Untuk manfaat Strawberry untuk wajah yang terakhir bisa kamu dapatkan yaitu dapat membantu untuk mencegah munculnya tanda-tanda penuaan pada kulit wajah, dimana manfaat ini berasal dari kandungan antioksidan yang akan membantu melindungi wajah dari kerusakan yang diakibatkan oleh radikal bebas.

Untuk kulit wajah yang terpapar oleh radikal bebas yang akan merusak kulit dan juga membuat wajah menjadi terlihat kusam dan munculnya tanda-tanda penuaan, tetapi masalah ini yang bisa diatasi hanya dengan mengkonsumsi buah Strawberry yang menjadi sumber antioksidan yang berfungsi membantu menunda atau mencegah tanda-tanda penuaan seperti garis-garis halus, kerutan dan kulit yang kendur.

Jadi hanya itu beberapa manfaat Strawberry untuk wajah yang bisa kamu ketahui dan bisa didapatkan hanya dengan cara mengkonsumsinya secara rutin atau bisa juga dengan dijadikan sebagai masker wajah, semoga dengan adanya ulasan diatas bisa membantu dan bermanfaat selamat untuk mencoba agar bisa mendapatkan manfaatnya.

buah strawberry