10 Manfaat Kurma Untuk Kesehatan Pria dan Wanita

Nesiaverse.com – Buah Kurma yang dikenal sebagai salah satu buah yang memiliki manfaat yang melimpah untuk kesehatan tubuh, sebelum mengkonsumsi buah ini tentu saja kamu perlu mengetahui manfaat Kurma untuk kesehatan pria dan wanita.

Kurma yang merupakan salah satu jenis buah tertua di dunia dan tanaman ini yang sudah banyak dibudidayakan di Timur Tengah, dengan memiliki bentuk ukuran kecil dengan rasanya yang manis sehingga buah ini menjadi salah satu makanan atau cemilan favorit kebanyakan orang.

Apalagi pada saat bulan Ramadhan buah Kurma ini yang bisa dijumpai dengan mudah karena memang buah Kurma ini yang digadang-gadang bisa menjadi sumber energi terkhususnya untuk mereka yang sedang menjalankan proses penyembuhan, selain itu masih ada juga manfaat lainnya yang bisa didapatkan hanya dengan mengkonsumsi buah Kurma.

Advertisment

Dengan mengkonsumsi buah Kurma yang bisa membantu meningkatkan kandungan zat besi didalam tubuh dan juga membantu melancarkan sistem pencernaan, bahkan dapat mengobati berbagai masalah atau kondisi kesehatan tubuh hal ini dikarenakan buah ini bersifat anti inflamasi, anti tumor dan juga antioksidan.

Dimana buah ini juga yang mengandung berbagai zat gizi yang baik untuk tubuh yang memiliki banyak manfaatnya untuk kesehatan yang cukup beragam, nah untuk kamu yang ingin tahu dengan manfaat Kurma untuk kesehatan pria dan wanita bisa dengan simak penjelasannya disini.

Advertisment

Manfaat Kurma Untuk Kesehatan Pria dan Wanita

Dimana di Indonesia kebanyakan mengkonsumsi buah Kurma  yang sudah kering dengan memiliki kulitnya yang berkerut berwarna coklat, namun selain itu juga buah Kurma yang masih segar berwarna hijau juga yang bisa dikonsumsi dengan memiliki kulit yang masih halus dan keduanya yang memiliki manfaat yang sama.

Untuk kandungan yang terdapat didalam buah Kurma ini yang sangat beragam, dalam porsi 3,5 ons atau setara 100 gram buah Kurma ini yang mengandung nutrisi didalamnya yaitu sebagai berikut:

  • 282 kalori
  • 75 gram karbohidrat
  • 64 gram gula
  • 8 gam serat
  • 2,5 gram protein
  • 23% dari nilai harian (DV) tembaga
  • 14% dari DVD kalium
  • 10% dari DV vitamin B6
  • 10% dari DV magnesium
  • 6% dari DV besi
  • 6% dari DV selenium
  • 6% dari DV folat

Dengan beragam kandungan nutrisi yang terdapat dalam buah Kurma ini yang memberikan manfaat yang melimpah untuk kesehatan tubuh baik untuk pria maupun wanita, adapun untuk beberapa manfaat Kurma untuk kesehatan pria dan wanita yaitu sebagai berikut:

Membantu Melancarkan Proses Persalinan

Untuk ibu hamil yang memakan buah Kurma secara rutin setiap[ hari selama beberapa minggu terakhir sebelum lahiran yang bermanfaat untuk membantu melancarkan proses persalinan normal, dimana efek yang dihasilkannya yaitu leher rahim yang akan melebar sehingga induksi tidak perlu dilakukan.

Bahkan selain itu juga dengan memakan buah Kurma setiap hari sebelum lahiran yang dapat memberikan manfaat Kurma untuk kesehatan wanita dengan membantu mengurangi waktu persalinan, sehingga untuk kamu yang sedang hamil sebaiknya mengkonsumsi buah Kurma apalagi sebelum lahiran.

Kesehatan Jantung

Kandungan mineral yang terdapat dalam buah Kurma ini yang sangat baik untuk organ jantung, sehingga dengan mengkonsumsi buah Kurma ini yang bisa memberikan manfaat untuk kesehatan jantung dan juga pembuluh darah agar jantung tetap sehat, lengkapi juga dengan melakukan olahraga secara rutin dan juga menjalankan pola makan yang sehat dan seimbang.

Memenuhi Kebutuhan Gizi

Buah Kurma yang mengandung mineral dan vitamin di dalamnya yang dimulai dari kandungan kalsium, kalium, magnesium, zat besi, vitamin A, vitamin B kompleks, vitamin C, vitamin E dan juga vitamin K, dengan beragam kandungan vitamin dan mineral ini yang termasuk mikronutrien.

Sehingga hal ini artinya dibutuhkan oleh tubuh dalam jumlah yang sedikit tetapi sangat penting untuk kesehatan tubuh, untuk manfaat Kurma untuk kesehatan pria dan wanita yaitu dapat membantu untuk mencukupi kebutuhan gizi harian.

Membantu Menangkal Radikal Bebas

Buah Kurma yang selain diperkaya dengan kandungan mineral dan vitamin didalamnya namun buah ini juga yang mengandung antioksidan yang memiliki peran penting pada tubuh, dimana kandungan antioksidan dalam buah Kurma yang bisa membantu untuk melawan berbagai radikal bebas didalam tubuh.

Dimana radikal bebas yang berlebihan yang terdapat didalam tubuh yang tentu saja bisa memicu terjadinya berbagai penyakit yang dimulai dari stroke dan bahkan penyakit jantung, sehingga manfaat Kurma untuk kesehatan pria dan wanita ini yang bisa membantu mencegah penyakit jantung dan stroke.

Dapat Mencegah Konstipasi

Dalam porsi 3,5 ons atau setara 0,99 kilogram ini yang mengandung serat sekitar 7 gram di dalamnya yang bermanfaat untuk membantu melancarkan sistem pencernaan, sehingga dengan mengkonsumsi buah Kurma ini yang akan memberikan manfaat untuk kesehatan pria dan wanita yaitu membantu untuk mencegah konstipasi.

Selain itu juga buah Kurma ini yang dapat memberikan manfaat lainnya yaitu dapat membuat gerakan usus besar menjadi lebih teratur terkhususnya dalam membentuk feses, sehingga dengan begitu buang air besar atau BAB akan menjadi lebih lancar.

Membantu Menstabilkan Gula Darah

Buah Kurma yang memiliki rasa yang manis tetapi buah Kurma ini yang dapat digunakan sebagai pengganti gula putih, tidak hanya memaniskan buah Kurma juga yang kaya akan kandungan nutrisi didalamnya seperti antioksidan dan serat.

Dengan begitu manfaat Kurma untuk kesehatan pria dan wanita ini yang bisa membantu untuk menstabilkan gula darah dan juga sebagai pengganti gula yang lebih sehat, walaupun hal ini  yang masih membutuhkan penelitian yang lebih dalam lagi.

Memenuhi Kebutuhan Kalori

Untuk buah Kurma yang sudah kering ini memiliki kadar kalori di dalamnya yang termasuk tinggi dibandingkan dengan buah yang lainnya dan buah ini yang mirip dengan buah ara dan kismis, sehingga dengan mengkonsumsi buah Kurma yang memberikan manfaat untuk kesehatan pria maupun wanita yaitu membantu memenuhi kebutuhan kalori.

Dimana pada dasarnya memang tubuh yang memerlukan kalori untuk bisa menjalankan fungsinya dengan sangat baik dan lancar, tanpa adanya energi yang cukup maka sel-sel yang terdapat didalam tubuh yang tentunya akan terganggu.

Membantu Mencegah Diabetes

Buah Kurma selain bisa digunakan sebagai pengganti gula yang lebih sehat karena memiliki rasa yang manis dan buah ini juga yang ternyata tidak akan meningkatkan kadar gula didalam darah secara cepat, sehingga dengan begitu buah Kurma ini yang bisa dikonsumsi oleh penderita diabetes.

Manfaat Kurma untuk kesehatan pria dan wanita lainnya yaitu  membantu untuk mencegah diabetes, dan sangat penting juga untuk selalu menjaga pola hidup yang sehat dan membatasi asupan manis untuk bisa membantu menurunkan risiko diabetes.

Kesehatan Mata dan Kulit

Dengan mengkonsumsi buah Kurma bersamaan dengan buah-buahan yang lainnya bisa memberikan manfaat untuk kesehatan mata dan juga kulit, dan ini menjadi salah satu manfaat Kurma untuk kesehatan pria dan wanita yang bisa didapatkan.

Manfaat ini yang berasal dari kandungan nutrisi didalamnya buah kurma yang akan membantu untuk menurunkan risiko terjadinya gangguan mata dan juga membuat kulit agar tetap sehat, elastis, halus dan juga terlihat lebih segar dan glowing.

Kesehatan Tulang

Untuk manfaat Kurma untuk kesehatan pria dan wanita yang lainnya yaitu bisa membantu menjaga kesehatan tulang, manfaat ini yang berasal dari kandungan mineral yang terdapat didalam buah Kurma sehingga dengan mengkonsumsi buah Kurma yang bisa membantu menurunkan risiko osteoporosis.

Selain dengan mengkonsumsi buah Kurma yang bisa membantu untuk menjaga kesehatan tulang, kamu juga bisa dilengkapi dengan melakukan olahraga secara rutin , memenuhi asupan kalsium dan vitamin D dengan makanan yang bergizi dan juga dapat berjemur di bawah sinar matahari di pagi hari.

Mungkin hanya itu saja ulasan mengenai beberapa manfaat Kurma untuk kesehatan pria dan wanita yang bisa kamu ketahui dan untuk mendapatkan manfaatnya secara maksimal maka konsumsi buah ini secara rutin dengan jumlah yang tepat, semoga dengan adanya ulasan diatas bisa membantu dan bermanfaat.

kurma