15 Makanan Untuk Ibu Melahirkan dan Menyusui

Nesiaverse.com – Dimana untuk ibu yang baru melahirkan dan menyusui yang selain harus lebih selektif untuk menghindari berbagai pantangan makanan, namun ibu juga yang harus mengetahui dengan asupan makanan untuk dikonsumsi setelah melahirkan dan juga menyusui dan untuk mengetahui apa saja makanan untuk ibu melahirkan dan menyusui bisa dengan simak penjelasannya disini.

Untuk ibu yang baru melahirkan dan menyusui memang harus memperbanyak asupan makanan yang sehat ditingkatkan lagi untuk membantu ibu agar cepat pulih dan juga mempersiapkan masa menyusui, kebutuhan gizi ibu yang sudah melahirkan normal atau operasi caesar yang memang sama-sama harus diperhatikan.

Dengan meningkatkan asupan makanan selain untuk membantu ibu menjalankan proses pemulihan tetapi hal ini yang akan mempengaruhi jumlah dan juga kualitas ASI, sehingga dengan begitu sangat penting untuk memilih makanan yang baik setelah melahirkan.

Advertisment

Untuk kamu yang belum tahu apa saja jenis makanan untuk ibu melahirkan dan menyusui, maka untuk mengatasinya bisa dengan simak penjelasan dibawah ini dengan baik.

Makanan Untuk Ibu Melahirkan dan Menyusui

Advertisment

Ibu setelah melahirkan yang nantinya akan menyusui dan ini menjadi tahapan yang sangat penting untuk pemenuhan nutrisi bayi setelah lahir, sehingga dengan begitu agar bayi tetap sehat ibu yang harus menjaga asupan nutrisi dan juga pola makan yang sehat agar proses menyusui berjalan dengan lancar.

Dimana menurut Sri Sunarti S.K.M.M.Si yang menyatakan bahwa asupan gizi pada ibu melahirkan dan menyusui yang sangat erat kaitannya dengan kesehatan ibu serta bayi, tidak terdapat makanan yang khusus atau diet tertentu disarankan untuk ibu menyusui.

Hal yang penting makanan dan minuman yang dikonsumsi bisa membantu memulihkan kondisi ibu setelah hamil dan menjamin pembentukan ASI yang berkualitas dengan jumlah yang cukup untuk bisa memenuhi kebutuhan bayi, sehingga dengan begitu ibu perlu meningkatkan kualitas dan kuantitas makanan.

Dengan mengkonsumsi makanan yang beraneka ragam terdapat zat gizi yang bermanfaat dan energi tambahan di dalamnya, dengan zat gizi yang tepat bisa membantu memproduksi ASI, dengan pemenuhan makanan untuk ibu melahirkan dan menyusui ini bertujuan agar dapat meningkatkan produksi ASI dan juga meningkatkan kesehatan.

Ibu melahirkan dan menyusui yang membutuhkan makanan yang bernutrisi, maka dibawah ini ada beberapa jenis makanan yang bisa dikonsumsi dalam fase tersebut yaitu diantaranya:

Telur

Telur yang memiliki kandungan nutrisi yang banyak di dalamnya dan penting untuk tubuh seperti vitamin B1 yang memiliki peran penting untuk kesehatan, dimana pada beberapa penelitian yang menyatakan bahwa kandungan vitamin B12 ini yang dapat membantu untuk meningkatkan energi, memori dan juga suasana hati ibu sehingga menjadi lebih bahagia dan tenang.

Bahkan selain itu juga telur yang mengandung protein di dalamnya yang akan membantu dalam menggantikan jaringan yang rusak pada saat persalinan, kandungan asam lemak omega 3 juga yang membantu proses perkembangan otak pada bayi dengan melalui ASI yang diberikan oleh ibu sehingga telur menjadi salah satu makanan untuk ibu melahirkan dan menyusui.

Buah Kurma

Buah Kurma yang memiliki kandungan gizi yang beragam seperti serat, magnesium, zat besi, kalium dan juga fosfor dengan beragam kandungan ini yang bisa membantu memperkuat sistem kekebalan ibu yang selesai melahirkan, selain itu buah Kurma yang bisa meningkatkan produksi prolaktin yaitu hormon utama yang berperan untuk melancarkan produksi ASI.

Bahkan tidak hanya itu buah Kurma juga yang memiliki kandungan gula alami didalamnya yang dipercaya bisa membantu dalam mengisi kembali energi yang telah digunakan pada saat persalinan, sehingga buah Kurma ini direkomendasi untuk di makan oleh ibu melahirkan dan menyusui.

Produk Olahan Susu

Susu, Keju, Yoghurt dan juga produk olahan susu yang lainnya merupakan sumber vitamin D dan kalsium yang baik untuk membantu menyehatkan tulang, namun selain itu juga susu dan olahan lainnya yang memiliki peran untuk meningkatkan sistem kekebalan tubuh, bahkan kandungan vitamin D dan kalsium yang berasal dari makanan akan terserap ke dalam SI sehingga ibu dan bayi yang akan mendapatkan asupan gizi dan juga manfaatnya yang sama.

Ikan Gabus

Dimana ikan gabus yang memiliki kandungan bahan yang dapat membantu meningkatkan hormon prolaktin dan juga oksitosin, dengan kedua hormon ini yang memiliki peran penting untuk proses menyusui karena dapat meningkatkan suplai ASI ibu dan untuk hormon oksitosin yang bisa menjaga kondisi ibu agar tetap bahagia selama menyusui bayi sehingga ikan gabus ini termasuk ke dalam salah satu makanan untuk ibu melahirkan dan menyusui.

Daging Sapi

Ibu yang setelah melahirkan yang direkomendasikan untuk mengkonsumsi daging sapi dan usahakan memilih daging sapi yang rendah lemak seperti paha luar (gandik), rump (tanjung) dan juga ujung sirloin agar lebih sehat, daging sapi selain kaya akan protein tetapi daging sapi juga menjadi sumber vitamin B12 serta zat besi dibutuhkan oleh ibu yang baru melahirkan.

Dengan kandungan protein, vitamin dan juga mineral yang terdapat pada daging sapi ini yang akan memberikan tambahan energi untuk ibu sehingga tidak akan mudah lelah, selain itu juga memenuhi kebutuhan gizi dengan pemilihan makanan dan ibu juga yang harus memenuhi asupan cairan tubuh.

Sayuran Hijau

Rekomendasi makanan untuk ibu melahirkan dan menyusui yaitu sayuran hijau dimana sayuran hijau yang merupakan sumber kalsium yang akan membantu dalam mencegah pengeroposan tulang untuk ibu pada saat menyusui, sayuran hijau tersebut seperti bayam, brokoli, kangkung, dan juga buncis.

Semua jenis sayuran tersebut yang mengandung vitamin A, vitamin C, zat besi, dan antioksidan yang dibutuhkan ibu setelah melahirkan, bahkan selain itu juga sayuran hijau yang akan membantu untuk memenuhi kebutuhan gizi ibu dan juga mencegah anemia defisiensi besi (ADB) pada bayi baru lahir.

Oatmeal

Sebuah ahli gizi yang menyarankan untuk mengkonsumsi oatmeal atau makanan gandum untuk ibu melahirkan dan menyusui hal ini karena oatmeal  yang bisa membantu untuk meningkatkan produksi ASI, bahkan selain itu juga oatmeal yang dapat mengendalikan gula darah setelah melahirkan dan juga kandungan serat dalam makanan ini yang baik untuk sistem pencernaan.

Buah Apel

Buah Apel yang merupakan salah satu jenis makanan untuk ibu melahirkan dan menyusui hal ini akan membuat ibu setidaknya mendapatkan sekitar 100 kalori, 4 gram serat 25 gram karbohidrat, antioksidan dan juga 19 gram gula, dengan mengkonsumsi buah Apel yang dipercaya dapat meningkatkan sistem kekebalan tubuh ibu dan sekaligus menurunkan penyakit pembuluh darah serta jantung.

Jahe

Makanan untuk ibu melahirkan dan menyusui yang lainnya yaitu jahe yang merupakan rempah-rempah yang biasa ditemukan di bumbu masakan, dimana Jahe ini yang dipercaya sebagai galactagogue untuk membantu dalam meningkatkan produksi ASI dan untuk mengkonsumsinya bisa dengan dibuat teh jahe dan diminum setiap hari.

Buah Semangka

Buah Semangka yang merupakan buah dengan diperkaya akan serat, air dan juga fruktosa didalamnya yang memiliki peran penting untuk tubuh agar tetap terhidrasi dan juga membantu meningkatkan suplai ASI, sehingga buah Semangka ini yang termasuk jenis makanan yang bisa dikonsumsi oleh ibu melahirkan dan menyusui.

Sarden dan Salmon

Kandungan vitamin B12 dan asam lemak omega-3 yang terdapat pada ikan sarden dan salmon yang memiliki peran untuk membantu dalam mencegah depresi pasca melahirkan, dengan kedua jenis ikan ini yang akan memenuhi kebutuhan vitamin D yang akan meningkat selama menyusui.

Bahkan tidak hanya itu saja ikan sarden dan salmon yang sangat bagus untuk mempersiapkan masa menyusui hal ini dikarenakan kedua jenis ikan ini yang memiliki kandungan DHA di dalamnya, seperti jenis lemak sehat yang dapat membantu dalam proses perkembangan sistem saraf bayi dan juga sekaligus dapat meningkatkan produksi ASI.

Kunyit

Ternyata kunyit termasuk ke dalam salah satu jenis makanan untuk ibu melahirkan dan menyusui yang perlu ibu ketahui, dimana kunyit ini yang dipercaya bisa membantu meningkatkan suplai ASI, bahkan selain itu juga kunyit yang merupakan anti inflamasi yang bisa membantu mencegah dan mengobati mastitis dan mengatasi pembengkakan payudara.

Kacang-Kacangan

Kacang-kacangan yang memiliki protein, serat dan jug zat besi yang tinggi di dalamnya yang menjadi salah satu jenis makanan yang baik untuk ibu melahirkan dan menyusui, dimana kacang-kacangan yang akan membantu ibu untuk melalui proses pemulihan setelah melahirkan sekaligus melancarkan produksi ASI.

Dimana kacang-kacangan juga yang termasuk jenis karbohidrat kompleks yang memiliki peran untuk membantu menjaga dan juga meningkatkan energi setelah melahirkan, bahkan selain itu juga ibu bisa mendapatkan manfaat yang serupa dari karbohidrat kompleks yang lainnya yaitu sereal dan gandum.

Daun Katuk

Untuk jenis makanan untuk ibu melahirkan dan menyusui yang lainnya yaitu daun katuk dimana ekstrak daun katuk yang memiliki peran untuk meningkatkan kuantitas produk ASO sampai 50,7%, selain itu juga daun katuk ini yang bisa memenuhi kebutuhan mineral dan juga meningkatkan daya tahan tubuh untuk ibu menyusui.

Buah Pisang

Kandungan kalium yang terdapat pada buah Pisang menjadikan buah ini salah satu makanan untuk ibu melahirkan dan menyusui, dengan kandungan kalium yang memiliki peran penting untuk membantu menjaga kadar cairan dan juga elektrolit di dalam tubuh ibu menyusui, dengan kondisi ibu yang sehat yang dapat membantu menjaga suplai ASI menjadi lebih baik.

Buah Jeruk

Selama dalam masa pemulihan setelah melahirkan ibu juga yang harus mengurus bayi baru lahir dan tentu saja kondisi ini yang tidak jarang membuat kekebalan tubuh ibu yang menjadi memburuk sehingga akan lebih mudah terkena penyakit, untuk mengatasi masalah tersebut ibu bisa dengan mengkonsumsi buah Jeruk setelah melahirkan.

Dimana buah Jeruk yang memiliki kandungan vitamin C yang tinggi sekaligus antioksidan yang memiliki peran untuk meningkatkan daya tahan tubuh dan juga menambah energi pasca melahirkan, sehingga buah Jeruk ini termasuk ke dalam jenis makanan untuk ibu melahirkan dan menyusui.

Daun Kelor

Daun kelor menjadi salah satu jenis makanan untuk ibu melahirkan dan menyusui yang terakhir dan daun kelor ini yang dipercaya memiliki kandungan galactagogue didalamnya yang dapat membantu meningkatkan produksi ASI, sebuah penelitian juga yang menyatakan bahwa produksi ASI dapat meningkat dengan mengkonsumsi daun kelor.

Mungkin hanya itu saja beberapa jenis makanan untuk ibu melahirkan dan menyusui yang perlu ibu ketahui dan bisa dikonsumsi secara rutin dengan dimakan berselang-seling agar tidak bosan, semoga dengan adanya ulasan diatas bisa membantu dan bermanfaat.

ibu melahirkanibu menyusui