5 Makanan Kucing Rendah Magnesium

Nesiaverse.com – Kamu harus memperhatikan jenis makanan yang dikonsumsi kucing, makanan kucing rendah magnesium adalah salah satu pilihannya. Memberikan yang terbaik untuk kucing kesayangan merupakan salah satu prioritas utama.

Karena sebagai majikan tentunya kamu ingin memiliki kucing yang tumbuh baik dan sehat. Nah, salah satu upaya yang bisa dilakukan untuk menjaga kesehatan adalah dengan memperhatikan asupan magnesium yang rendah bagi kucing. 

Hal ini dikarenakan makanan kucing dengan kandungan rendah magnesium memiliki beberapa manfaat bagi kesehatan kucing. Sehingga jadi pilihan banyak main di luar sana. 

Advertisment

Untuk mengetahui makanan kucing dengan kandungan magnesium yang rendah, kamu bisa mengikuti pembahasan lengkapnya dalam artikel kami berikut ini. 

Makanan Kucing Rendah Magnesium

Advertisment

Kucing merupakan salah satu hewan yang banyak dipelihara orang-orang, baik sebagai hobi ataupun tujuan lainnya. Dalam memelihara kucing, kamu tidak boleh sembarangan memberikan makanan, hal ini akan berkaitan dengan kondisi kesehatannya. 

Kamu diajukan untuk memeratakan serta memastikan makanan kucing demi menjaga kesehatannya. Tidak hanya untuk memenuhi kebutuhan makanan saja, namun kamu harus memenuhi asupan nutrisi pakan yang diberikan pada kucing. 

Salah satu nutrisi yang ada pada makanan kucing yang perlu diperhatikan adalah kandungan magnesium. Yang mana magnesium ini dapat menyebabkan kucing dalam kondisi yang tidak baik jika dikonsumsi secara berlebihan. 

Efek samping dari konsumsi magnesium secara berlebihan dapat memicu gangguan saluran kemih (FLUTD) dan kegemukan atau obesitas pada kucing. Sehingga kamu dianjurkan untuk memilih jenis makanan kucing yang rendah kandungan magnesium. 

Dimana makanan kucing yang baik adalah memiliki kadar magnesium kurang ari 0.12%. Pada dasarnya, kandungan nutrisi didalam makanan kucing haruslah siembang. Salah satunya kandungan magnesium yang tidak boleh berlebihan. 

Karena jika tidak seimbang dan dikonsumsi secara rutin dapat mengundang hal-hal yang tidak diinginkan pada kucing. Kandungan magnesium sendiri akan membantu kucing untuk menyerap dan menggunakan vitamin serta mineral di dalam tubuh nya. 

Maka, kandungan magnesium pada kucing tidak boleh terlalu tinggi, karena dapat menyebabkan kucing mengalami gangguan pada saluran kencing. Nah, berikut cara memilih jenis makanan kucing yang rendah magnesium.

Pilihlah Sesuai dengan Standar

Kamu dianjurkan untuk mengikuti standar keamanan pangan dan telah dikenal di masyarakat. Selain itu perlu diperhatikan sebelum membelinya untuk melihat tanggal expired. 

Hal ini dilakukan agar kamu terhindar dari produk yang kadaluarsa. Pilihlah produsen yang mengolah produk atau pangan dengan baik dan sesuai standar nutrisi bagi pangan kucing tersebut. 

Menyesuaikan Makanan dengan Usia Kucing

Selanjutnya, hal yang perlu kamu perhatikan adalah memperhatikan dan menyesuaikan jenis makanan kucing sesuai dengan usianya. Dimana rentang usia kucing ini dimulai dari angka kucing atau kitten hingga suai 12 bulan. 

Nah, untuk kategori umur 1 hingga 6 tahun, mature atau dewasa di usia 7 hingga 10 tahun, dan senior di usia 10 tahun. Selain itu usia di makanan kucing juga dapat dibedakan pada masa hamil dan menyusui.

Nice

Di posisi pertama sebagai makanan kucing rendah magnesium adalah Nice. Nice merupakan makanan kucing yang mengandung zat magnesium yang cukup rendah, karena hanya memiliki 0,12% di dalamnya. 

Tidak hanya memiliki kandungan magnesium yang rendah, Nice sendiri dijual dengan harga yang terjangkau, yaitu hanya dengan Rp. 20.000 per kilogram nya. Sehingga tentunya terjangkau juga. 

Kamu juga perlu tahu jika Nice ini merupakan pangan kucing yang merupakan produk buatan anak Indonesia, yaitu produk lokal. Sehingga dengan membeli Nice kamu sudah menjaga kesehatan kucing dan mensupport produk lokal atau produk Indonesia ini. 

Memiliki harga yang terjangkau disertai dengan kandungan magnesium yang rendah, maka Nice menjadi salah satu rekomendasi terbaik. Merk satu ini cocok untuk memberi makan kucing jalanan ataupun Street feeding juga. 

Felibite

Berikutnya adalah Felibite, yaitu makanan kucing yang memiliki kandungan magnesium yang rendah di dalamnya. Felibite memiliki kandungan magnesium sekitar 0.9% di dalamnya. 

Sehingga membuat felibite ini masuk ke deretan merk makanan kucing yang aman dikonsumsi. Karena kandungan 0,9% magnesium untuk kucing sendiri terbilang sangat rendah. 

Selain itu untuk menciptakan Felibite ini, harganya relatif murah dimana kamu bisa mendapatkan 1 kg Felibite dengan harga Rp. 25.000. Tentunya harganya yang murah ini disertai juga dengan kualitasnya. 

Felibite merupakan makanan kucing yang memiliki kandungan zat magnesium yang rendah sehingga aman dikonsumsi oleh kucing setiap harinya. Memiliki kandungan magnesium yang rendah dan disertai zat lainnya yang baik bagi tubuh. 

Kucing akan mendapatkan nutrisi lengkap dan seimbang dengan mengonsumsi Felibite, yaitu protein, vitamin dan karbohidrat untuk memenuhi kebutuhan harian kucing kamu dengan baik. 

Na, langsung saja berikut beberapa merek atau jenis makanan kucing yang dapat dikonsumsi oleh kucing karena kandungan magnesium yang rendah di dalamnya. 

Classy Cat

Selanjutnya adalah produk yang memiliki kandungan magnesium yang tergolong rendah yaitu hanya 0,1% magnesium di dalamnya, yaitu Classy cat. Nah, kamu bisa memberikan makanan atu ini pada kucing kesayangan kamu. 

Classy cat merupakan makanan kucing yang aman dan tentunya menutrisi sang kucing dengan baik. Kamu bisa memadatkan classy ca ini dengan harga yang tergolong rendah yaitu hanya dengan Rp. 200.000 untuk ukuran 4 Kg. 

Produk Classy cat sendiri memang memiliki harga yang cukup mahal untuk beberapa kalangan, karena Classy cat merupakan makanan kucing dari luar. Yang mana Classy cat sendiri berasal dari Kanada, dimana merupakan barang impor yang harganya lumayan mahal. 

Namun, tentunya harganya sepadan dengan kualitas yang kandungan dari Calssy ca yangs udha terjamin. Maka, tentunya kamu dapat mengusahakan si kucing mendapatkan nutrisi terbaiknya dari makanan satu ini. 

Pro Plan

Berikutnya adalah Proplan yang mana merupakan jenis makanan kucing yang memiliki kandungan cukup rendah yaitu hanya 0,9% saja. Selain itu Pro Plan sendiri menawarkan berbagai macam varian mulai dari tuna, ayam hingga varias adult. 

Pro Plan ini serupa dengan merk Felibite mengani kandungan magnesium di dalamnya. Kamu bisa mendapatkan Proplan ini dengan harga Rp. 260.000 untuk 25 kg0nya saja. Nah, kemasan proplan ini memiliki keunikan dari segi kemasan. 

Dimana kemasan proplan ini memiliki kemasan ziplock, yaitu kemasan yang bertujuan untuk mempermudah memberikan kucing makan dan aman untuk disimpan. Tentunya hal ini mendukung proses perawatan dan pemberian makanan kucing kesayangan kamu.

Dormouse

Doreos merupakan salah satu produk makanan kucing impor yang berasal dari jerman. Tentu saja kualitasnya tidak perlu kamu ragukan lagi dan bagi kamu yang mencari makanan kucing dengan kandungan magnesium yang rendah cobalah dormouse. 

Dormouse memiliki kandungan magnesium 0.15% yang tergolong rendah atau kecil. Sehingga bisa kamu jadikan pilihan untuk memberikan makan pada kucing kesayangan kamu. 

Nah, demikian beberapa rekomendasi dari jenis makanan kucing yang rendah kandungan magnesium di dalamnya. Sehingga dengan begitu kamu akan melindungi kucing dari berbagai permasalahan karena terlalu banyak mengkonsumsi magnesium.

Selain itu, jika kucing kamu memiliki kondisi tertentu, alangkah baiknya untuk melakukan konsultasi terlebih dahulu. Hal ini guna menghindari alergi pada kucing.

kucingmakanan kucing