10 Makanan Khas Jakarta Yang Wajib Kamu Coba

Nesiaverse.com – Sekarang ini memang sudah banyak sekali makanan dan juga budaya yang berasal dari luar negeri tiba di Indonesia, namun untuk makanan tradisional masih banyak digemari oleh masyarakat dan salah satunya yaitu makanan khas Jakarta.

Indonesia yang terkenal dengan beraneka ragam hewan dan juga tumbuhan serta pemandangan alam yang sangat indah, selain itu juga terkenal dengan makanan khas masing daerahnya, sehingga tidak heran jika banyak para wisatawan asing yang berkunjung ke Indonesia.

Dimana Indonesia yang lebih identik dengan adanya kuliner dengan memiliki cita rasa yang sangat lezat dengan rempah-rempahnya yang paling dahsyat dan salah satunya di Jakarta, Jakarta yang merupakan ibu kota negara Indonesia yang secara resminya Jakarta ini yaitu Daerah Khusus Ibukota Jakarta atau DKI Jakarta.

Advertisment

Jakarta yang mempunyai banyak makanan khasnya yang wajib kamu cicipi pada saat berkunjung kesana dimana walaupun memang banyak diantaranya makanan yang mungkin jarang dijual dan diketahui oleh para wisatawan namun untuk makanan khas Jakarta ini yang memiliki rasa yang enak.

Dimana makanan khas Jakarta ini yang pastinya memiliki ciri khusus dan juga untuk kuliner yang memang sudah menjadi identitas pada suatu daerah yang ada di Tanah air, untuk kamu yang penasaran apa saja makanan tersebut maka bisa dengan menyimak ulasan di bawah ini.

Advertisment

Makanan Khas Jakarta Yang Wajib Kamu Coba

Makanan khas Jakarta atau makanan tradisional yang masih mempunyai pasar dengan memiliki banyak penggemarnya, karena untuk makanan tradisional ini yang memang memiliki rasa yang begitu sangat enak sehingga tidak heran jika banyak para wisatawan yang berburu untuk mencicipinya.

Adapun untuk makanan khas Jakarta yang bisa kamu cicipi yaitu sebagai berikut:

Roti Buaya

Roti buaya merupakan makanan khas Jakarta dengan memiliki lambang yaitu kesetiaan dengan pasangannya dan biasanya roti buaya ini tersedia di acara pernikahan atau lamaran adat di Jakarta, dalam pernikahan adat Jawa roti buaya ini yang menjadi salah satu hal paling istimewa karena memiliki arti dan juga makna yang begitu mendalam.

Roti yang berbentuk buaya ini yang bukan roti biasa karena untuk roti buaya ini yang merupakan barang yang wajib ada pada saat upacara pernikahan Betawi, dimana biasanya roti buaya yang memiliki panjang sekitar 50 cm bahkan ada yang sampai 1 m yang selalu dibawa oleh pengantin pria dan diberikan kepada pengantin wanita.

Soto Betawi

Soto Betawi merupakan salah satu makanan khas Jakarta yang selanjutnya bisa kamu cicipi dimana makanan yang satu ini berbeda dengan soto yang pada umumnya dengan mempunyai ciri khasnya yaitu memiliki kuah santan yang pekat dan rasanya yang gurih, soto Betawi ini yang memiliki isian seperti daging sapi, jeroan sapi, dan juga kikil namun ada juga yang menggunakan daging ayam.

Menyantap soto Betawi ini yang dilengkapi dengan nasi pulih yang hangat sehingga rasanya yang semakin lezat, selain itu juga dilengkapi dengan sambal, irisan daun bawang, bawang goreng, jeruk limau dan juga emping yang semakin rasanya yang enak.

Kerak Telor

Makanan khas Jakarta selanjutnya yang bisa kamu cicipi yaitu ada kerak telor dan makanan ini yang lebih identik dengan perayaan pada ulang tahun Jakarta, dimana kerak telor ini yang terbuat dari telur ayam atau bebek, beras, dan juga serundeng dengan proses pembuatannya yang menggunakan arang sehingga kerak telor dianggap sebagai makanan yang unik.

Makanan kerak telor ini yang mempunyai nama kerak karena aron nasi yang dimasak dengan telur dan dimasak hingga kering atau mengeras, dengan memiliki tekstur dan juga warnanya yang menyerupai kerak nasi pada umumnya dan inilah yang khasnya dari makanan kerak telor.

Dodol Betawi

Makanan khas Jakarta selanjutnya ada dodol Betawi yang identik dengan memiliki warna coklat, rasa yang manis, teksturnya yang legit dan kenyal, dimana untuk masyarakat Jakarta dodol Betawi ini yang memiliki arti dengan melambangkan gotong royong dikarenakan untuk pembuatannya yang membutuhkan waktu sekitar 7 hingga 10 jam.

Dodol Betawi setelah proses pembuatannya berakhir kemudian dodol yang akan langsung dicetak dan juga dibungkus, sehingga pada saat memakan dodol Betawi ini yang akan lebih lengket dan kenyal dam dodol Betawi ini yang sulit ditemukan karena biasanya hanya dibuat pada saat ada acara tertentu dengan skala perayaan sangat besar atau nasional.

Nasi Uduk

Nasi uduk yang merupakan makanan khas Jakarta dengan mempunyai ciri khasnya yaitu pada nasi yang rasanya yang menggoda dan gurih, dimana nasi uduk yang dibuat dari beras dimasak dengan menggunakan santan dan juga berbagai rempah-rempah seperti daun salam, daun sereh, lengkuas dan juga daun jeruk.

Dengan menggunakan berbagai rempah selama memasak nasi uduk tersebut sehingga membuat nasinya yang rasanya gurih dan wangi, dilengkapi dengan lauk pauknya seperti semur jengkol, telur dadar, bihun goreng, mie goreng, semur tahu, kerupuk dan ditaburi dengan bawang goreng sehingga rasanya yang semakin enak.

Tape Uli

Mungkin tapi ini yang tidak terlalu banyak orang yang mengetahuinya biasanya tape uli ini menjadi salah satu hidangan yang disediakan pada saat lebaran oleh orang Jakarta, dimana makanan tape uli ini yang dipercaya melambangkan persatuan. persaudaraan dan juga keeratan persaudaraan.

Makanan tape uli yang terdiri dari olahan tape ketan dan juga ketannya, dimana tape ini yang terbuat dari beras ketan hitam kukus sampai matang kemudian dicampurkan dengan ragi tape lalu didiamkan selama beberapa saat hingga memiliki rasa manis, asam dan sedikit berair, sedangkan untuk kulitnya yang berwarna putih terbuat dari beras ketan putih dan akan dikukus hingga matang lalu ditumbuk hingga halus kemudian akan dicampurkan dengan parutan kelapa dan direbus kembali serta ditumbuk.

Soto Tangkar

Makanan khas Jakarta yang selanjutnya ada soto tangkar dimana soto tangkar dan juga soto betawi yang mungkin banyak yang mengira jika kedua soto tersebut yang sama, namun ternyata kedua soto tersebut yang memiliki perbedaan pada bumbu rempah-rempah yang digunakan nya.

Sebenarnya untuk bumbunya yang digunakan soto tangkar ini yang tidak berbeda dengan bumbu soto betawi yaitu menggunakan bumbu merah dengan lengkuas, daun sereh dan juga daun salam, namun untuk soto tangkar menggunakan tambahan pada kuah nya yaitu menggunakan kapulaga dan jinten dan disajikan dengan nasi putih hanya yang akan menjadi lebih nikmat.

Ayam Sampyok

Ayam Sampyok merupakan makanan khas Jakarta dengan memiliki ciri yang khas dalam proses perpaduan cita rasa Betawi dengan Tiongkok yang begitu khas, dan ayam sampyok ini yang akan dimasak dua kali agar bumbunya meresap sehingga rasanya semakin lezat dan wajib kamu cicipi pada saat berkunjung ke Jakarta.

Semur Jengkol

Semur Jengkol merupakan salah satu makanan khas Jakarta yang kamu cicipi untuk para pecinta jengkol, namun untuk kamu yang tidak menyukai jengkol mungkin makanan yang satu ini memiliki bau yang menyengat dan juga kurang sedap tetapi sebenarnya semur jengkol ini memiliki rasa yang sangat lezat ditambah dengan nasi putih atau nasi uduk.

Dimana semur jengkol yang sesuai dengan namanya bahan utama dari makanan ini yaitu buah jengkol walaupun memiliki bau yang menyengat tetapi banyak orang yang menyukainya, ditambah lagi makanan ini yang bahannya menggunakan santan yang menimbulkan minyak di permukaannya dan itu selalu menggoda [ada saat lapar tiba.

Lontong Sayur

Terakhir ada makanan khas Jakarta yaitu lontong sayur yang dimana makan ini yang berisikan lontong sayur yang disiram kuah santan yang kental berisikan dengan berbagai rempah-rempah dan juga berbagai sayur, lontong sayur ini yang biasanya berisi  tempe, irisan pepaya muda, labu siam, dan bihun, ada juga yang menambahkan telur rebus, potongan daging ayam dan juga tahu yang tergantung penjual.

Untuk kuah lontong sayur ini yang begitu beragam yaitu ada kuah kari yang berwarna kuning dan ada juga kuah yang berwarna agak merah karena menggunakan rempah-rempah dan juga cabai, walaupun menggunakan cabai yang  menjadi salah satu rempah lontong sayur ini tetapi cabai ini yang akan menambahkan rasa kuah yang semakin nikmat.

Mungkin hanya itu saja beberapa makanan khas Jakarta yang bisa kamu cicipi dan rasanya rasanya yang begitu khas pada saat kamu berkunjung ke Jakarta, semoga dengan adanya ulasan diatas bisa membantu dan bermanfaat.

jakartamakanan khas jakarta