9 Jenis Rumput Untuk Makanan Kelinci yang Bagus

Nesiaverse.com – Pastinya sudah tidak asing dengan hewan yang  menggemaskan satu ini yaitu kelinci, untuk kamu yang memelihara kelinci maka harus mengetahui dengan beberapa jenis rumput makanan kelinci yang bagus dan ini menjadi hal yang sangat penting diketahui untuk itu yuk simak ulasan dibawah ini.

Tidak hanya kucing dan anjing saja yang dijadikan sebagai hewan peliharaan namun kelinci juga termasuk salah satu hewan peliharaan yang sangat populer, karena kelinci yang memiliki bentuk tubuh yang menggemaskan dan juga bulunya yang halus menjadikan kelinci hewan peliharaan yang memiliki banyak penggemarnya.

Bahkan tidak hanya itu saja hewan berbulu lembut yang satu ini biasanya berjalan melompat-lompat yang terlihat sangat lucu dan menggemaskan, terlebih lagi kelinci yang dapat dipelihara di rumah dengan proses perawatan bisa diberikan pada kelinci terbilang mudah salah satunya dengan memberikan pakan atau makanan.

Advertisment

Kelinci yang merupakan salah satu jenis hewan herbivora membutuhkan serat yang tinggi dalam dietnya, oleh karena itu terdapat berbagai macam jenis-jenis rumput makanan kelinci yang harus diketahui untuk memastikan pertumbuhan dan juga kesehatannya dengan optimal.

Kelinci dewasa yang sejatinya tidak hanya memberi rumput kering saja sebagai makanannya namun rumput segar dan juga hijauan berupa daun juga bisa diberikan pada kelinci, bahkan rumput makanan kelinci yang menjadi salah satu makanan kesukaannya dan sangat bagus untuk kesehatan kelinci.

Advertisment

Terdapat berbagai jenis rumput yang bisa dijadikan sebagai makanan kelinci yang bagus dan bahkan selain itu juga rumput tersebut yang bisa dengan mudah untuk didapatkan, nah untuk kamu yang belum tahu dan masih bingung dengan jenis rumput makanan kelinci yang bagus maka simak penjelasan dibawah ini dengan seksama.

Jenis Rumput Untuk Makanan Kelinci yang Bagus

Mengingat dengan terdapat banyak jenis rumput yang bisa dijadikan sebagai pakan atau makanan untuk kelinci yang dapat dicari dengan mudah untuk kebutuhan sehari-hari, dalam pemberian pakan atau makanan kepada kelinci yang tentu saja harus diperhatikan oleh pemiliknya.

Karena dari makanan tersebut yang akan membuat kelinci selalu sehat dan kuat terhindar dari berbagai penyakit, apalagi jika kamu memberikan pakan atau makanan yang berkualitas salah satu makanan kesukaan kelinci yaitu rerumputan yang dapat ditemukan dengan mudah di sekitar kita.

Adapun untuk beberapa jenis rumput makanan kelinci yang bagus yang bisa kamu ketahui dan berikan kepada hewan peliharaan kamu yaitu sebagai berikut:

Jenis Rumput Sintrong

Salah satu jenis rumput yang bisa dijadikan sebagai pakan atau makanan kelinci yang sangat bagus yaitu ada jenis rumput sintrong, dimana rumput sintrong yang satu ini kerap dianggap sebagai hama oleh manusia karena rumput tersebut yang memang dapat tumbuh liar dimana saja.

Tetapi untuk kamu yang memelihara kelinci dan terdapat rumput sintrong di halaman rumah maka akan lebih baik dimanfaatkan sebagai makanan atau pakan kelinci yang sangat bagus, karena rumput sintrong tersebut yang memiliki kandungan nutrisi didalamnya yang sangat tinggi.

Tetapi sayangnya kamu perlu mengetahui bahwa kandungan air dan juga getah yang ada pada rumput sintrong cukup tinggi, sehingga lebih baik sebelum diberikan pada kelinci rumput sintrong tersebut lebih baik dilayukan terlebih dahulu agar kandungan air dan juga getahnya berkurang.

Karena jika jenis rumput sintrong tersebut yang langsung diberikan pada kelinci kamu dalam keadaan masih segar maka bisa memberikan dampak negatif pada hewan peliharaan kamu, salah satunya bisa membuat kelinci mengalami masalah sistem pencernaan.

Jenis Rumput Hay

Berbicara mengenai dengan jenis rumput yang bagus dan baik bisa diberikan kepada kelinci yang selanjutnya yaitu ada jenis rumput hay, dimana jenis rumput yang satu ini merupakan jenis rumput yang telah dikeringkan dan termasuk makanan yang sangat disenangi oleh kelinci.

Rumput hay biasanya merupakan rumput seperti rumput alfalfa, odot, jerami atau timothy yang dicampur menjadi dan dikeringkan, jenis rumput hay yang satu ini merupakan jenis makanan atau pakan yang hampir cocok untuk semua jenis kelinci dan sangat bagus untuk kesehatan pencernaan kelinci.

Dimana kebanyakan para peternak hewan kelinci yang berkualitas juga suka memberikan pakan atau makanan rumput jenis rumput hay sekitar 80% dan untuk sisanya yang diberikan pakan tambahan, oleh karena itu kamu bisa dengan memberikan rumput hay untuk kelinci kesayangan kamu.

Jenis Rumput Alfalfa

Rumput Alfalfa termasuk ke dalam salah satu jenis rumput yang bagus untuk dijadikan sebagai pakan atau makanan kelinci, dimana jenis rumput alfalfa tersebut yang dipercaya merupakan jenis rumput paling tua di bumi dan rumput tersebut memang dikenal sebagai pakan untuk kelinci yang terbaik.

Rumput alfalfa yang terdapat kandungan protein di dalamnya yang cukup tinggi hingga 18%, bahkan banyak yang menyatakan bahwa rumput alfalfa yang bisa membantu dalam meningkatkan produksi air susu untuk induk kelinci.

Jenis Rumput Odot

Selanjutnya untuk jenis rumput makanan kelinci yang bagus yaitu ada rumput odot yang bisa kamu berikan kepada kelinci kesayangan kamu, dimana rumput odot sendiri yang sudah dikenal sebagai salah satu makanan ternak cukup baik diberikan ke hewan ternak.

Di Amerika rumput odot yang biasanya digunakan untuk pakan domba atau kambing dan rumput jenis odot ini yang bisa ditemukan juga di Indonesia dengan mudah dan bahkan rumput odot dikembangkan sendiri yang tidak sulit, rumput odot yang memiliki kandungan protein yang cukup tinggi di dalamnya.

Kandungan protein yang cukup tinggi sekitar 12% sampai 14% di dalam rumput odot yang berfungsi untuk membuat kelinci tetap terjaga imun tubuhnya, bahkan selain itu juga jenis rumput odot juga yang memiliki tekstur lembut, tidak berbulu dan lunak sehingga sangat cocok sekali diberikan pada kelinci sebagai pakannya.

Jenis Rumput Gulma

Jenis rumput gulma yang kerap dianggap sebagai hama namun sangat bagus dan baik dijadikan sebagai salah satu jenis pakan atau makanan untuk kelinci, dimana rumput gulma tersebut yang kerap tumbuh dimana saja termasuk juga di dekat sawah atau kebun sehingga bisa ditemukan dengan mudah.

Jika terdapat rumput gulma yang biasanya kebanyakan orang akan dibabat habis karena jenis rumput tersebut merupakan tanaman parasit, tetapi jika kamu sedang memelihara kelinci makan rumput gulma yang bisa diberikan kepada kelinci sebagai makanan sehari-hari.

Rumput gulma yang cukup disukai atau disenangi oleh kelinci namun perlu kamu ketahui untuk tetap memberikan makanan tambahan agar kelinci tetap kuat dan sehat, rumput gulma yang paling baik diberikan pada kelinci setelah dilayukan terlebih dahulu agar kelinci bisa memakannya dengan lebih lahap.

Jenis Rumput Timothy

Jenis rumput timothy tang kerap disebut sebagai rumput buntut kucing ini merupakan salah satu jenis rumput yang termasuk ke dalam rumput makanan kelinci yang bagus, rumput timothy tang memiliki kualitas yang sangat baik untuk dijadikan sebagai pakan atau makanan hewan kelinci kesayangan kamu.

Dimana rumput timothy yang bisa ditemukan dengan sangat mudah karena jenis rumput yang satu ini tersedia banyak sekali tumbuh di padang luas, rumput timothy yang memiliki kandungan protein, mineral dan juga serat yang cukup tinggi di dalamnya sehingga rumput ini sangat bagus untuk sistem pencernaan kelinci.

Jenis Rumput Babadotan

Rumput babadotan yang bisa dijadikan sebagai pakan atau makanan untuk kelinci yang sangat bagus untuk kesehatannya, rumput babadotan yang bisa kamu dapatkan dan temukan dengan mudah di mana saja dan bahkan di halaman rumah pun ada.

Tetapi karena banyak kelinci yang kurang begitu suka dengan rumput babadotan maka kamu bisa memberikan jenis rumput babadotan ini ke kelinci lebih baik tidak terlalu banyak, jika kamu ingin memberikannya ada baiknya dalam jumlah sedikit yang dicampur dengan jenis rumput yang lainnya.

Namun ada juga beberapa kelinci yang sangat lahap memakan rumput babadotan yang memiliki bunga tersebut, jika ingin kelinci yang kamu miliki lebih lahap makan rumput tersebut maka ada baiknya kamu mengeringkan daun babadotan terlebih dahulu sebelum memberikannya.

Jenis Rumput Legetan

Terdapat jenis rumput yang bisa dijadikan sebagai pakan atau makanan untuk kelinci yang bagus yaitu ada jenis rumput legetan atau biasanya dikenal dengan sebutan sebagai rumput wedusan, rumput legetan ini yang memang dikenal sebagai pakan kelinci tetapi hanya saja jenis rumput tersebut ternyata tidak begitu favorit diberikan pada kelinci.

Hal tersebut yang dikarenakan rumput legetan yang memiliki dampak buruk untuk ginjal kelinci, sehingga dengan begitu untuk pemberian jenis rumput yang satu ini tidak bisa diberikan dalam jumlah yang terlalu banyak dan kamu bisa dengan memberikannya seminggu sekali karena rumput legetan sangat baik untuk gigi dan tulang kelinci.

Jenis Rumput Lainnya

Tidak hanya beberapa jenis rumput makanan kelinci yang bagus di atasnya namun sebenarnya masih terdapat banyak lagi jenis rumput lainnya yang sangat cocok untuk dijadikan sebagai pakan kelinci seperti jenis patikan kebo, dandelion dan jombang.

Bahkan tidak hanya itu saja ada juga dedaunan yang dapat dijadikan sebagai makanan kelinci seperti diantaranya ada indigofera, turi, gamal, kelor, daun pepaya dan juga yang lainnya sangat baik untuk kesehatan kelinci kesayangan kamu

Mungkin hanya itu saja ulasan mengenai dengan beberapa jenis rumput yang bisa dijadikan sebagai pakan atau makanan untuk kelinci yang sangat bagus dan memberikan manfaat untuk kesehatan kelinci, semoga dengan adanya ulasan diatas bisa membantu dan bermanfaat.

kelincirumput