Nesiaverse.com – Tidak sedikit orang yang ternyata masih penasaran dengan filosofi burung merpati, nah pada kesempatan kali ini kita akan membahasnya untuk itu yuk simak ulasan dibawah ini dengan baik dan seksama.
Burung merpati merupakan salah satu burung dengan memiliki badan yang gempal dan lehernya pendek serta paruh ramping pendek dan cere berair, untuk makanan utama burung merpati yaitu biji-bijian, buah-buahan dan juga rempah-rempah.
Burung merpati yang menjadi salah satu spesies burung yang paling akrab dengan manusia, dimana selain dengan dipelihara sebagai hewan peliharaan kesayangan namun burung merpati juga yang dapat dijadikan untuk ternak hias atau balap.
Burung merpati bisa dijumpai dengan mudah dimanapun, ditambah juga perawatan burung merpati yang terbilang cukup mudah dan hal ini menjadikan salah satu alasan kenapa kebanyakan orang memilih untuk memelihara burung merpati.
Bahkan tidak hanya itu saja burung merpati juga yang ternyata dikenal sebagai lambang perdamaian, kebebasan dan juga cinta, contoh burung merpati pada saat dilepaskan ketika pesta pernikahan karena memang burung merpati ini melambangkan kedamaian dan juga kesetiaan.
Selain itu juga burung merpati yang memiliki sifat monogami mewakili komitmen pasangan satu sama lainnya, dilansir dari The History Press yang mengatakan bahwa burung merpati yang sudah menjadi simbol kedamaian selama ribuan tahun.
Di Dalam mitologi Yunani Kuno juga yang mengatakan bahwa burung merpati ini menjadi simbol cinta dan juga pembaharuan hidup, bahkan selain itu juga di Jepang yang menganggap burung merpati ini menjadi lambang mengakhiri peperangan.
Bahkan tahun 1949 Pablo Picasso yang menjadikan burung merpati ini sebagai simbol perdamaian modern pada saat dipilih sebagai lambang Kongres Perdamaian Dunia, telah dilansir dari Psych News Daily yang menyatakan bahwa burung merpati merupakan makhluk lembut tidak menyerang hewan yang lain.
Sehingga dengan begitu tidak heran jika jenis burung merpati ini yang dijadikan sebagai lambang perdamaian, terlepas dari itu burung merpati juga yang terkenal dengan lambang janji suci terlebih lagi burung merpati putih yang sering hadir di upacara pernikahan.
Burung merpati yang dikenal dengan kesetiaan yang dimilikinya, bahkan tidak hanya itu saja namun burung merpati juga yang hanya mempunyai satu pasangan di dalam hidupnya.
Selain mereka setia burung merpati jantan yang sering menggoda pasangannya sampai menunjukan sisi romantisnya, burung merpati yang tidak memiliki empedu digambarkan sebagai rasa pahit dikarenakan burung merpati yang satu ini tidak memiliki dendam.
Telah dikutip dari berbagai sumber yang menyatakan bahwa burung merpati adalah jenis burung yang mengetahui keberadaan rumahnya sendiri walaupun burung merpati ini yang sering terbang begitu jauh jaraknya.
Dengan memiliki kemampuan tersebut sehingga membuat burung merpati ini yang dijadikan atau digunakan untuk berkirim pesan, dengan secara tidak langsungnya burung merpati yang mengajarkan agar tetap pulau walaupun sejauh apapun kita pergi atau merantau.
Terdapat istilah pigeon post hal ini yang mengacu pada penggunaan burung merpati didalam membawa surat atau pesan, bahkan tidak hanya itu saja simbol Pos Indonesia yang menggunakan burung merpati yang dijadikan sebagai simbolnya.
Hal ini dikarenakan burung merpati yang mempunyai kemampuan alami dalam menemukan jalan pulang, tetapi tidak terdapat jawaban yang pasti mengenai dengan bagaimana burung merpati ini berbakat secara alami mengetahui kemana mereka pergi dan juga bagaimana mereka bisa menemukan jalan pulangnya.
Burung merpati yang memiliki tubuh yang indah ditambah lagi memiliki beragam filosofi di dalamnya, filosofi yang dimiliki burung merpati paling kerap terdengar yaitu burung merpati yang tidak pernah ingkar janji dan hal ini dikarenakan burung merpati mengetahui jalan pulang beserta setia hanya pada satu pasangan.
Mungkin hanya itu saja ulasan mengenai dengan filosofi burung merpati yang bisa kamu ketahui dan bisa kamu coba terapkan juga di kehidupan nyata dengan beberapa filosofi yang dimiliki burung merpati, semoga dengan adanya ulasan diatas bisa membantu dan bermanfaat.