Nesiaverse.com – Siapa yang tidak kenal dengan susu Dancow Fortigro yang menjadi susu favorit kebanyakan orang dimulai dari anak-anak hingga orang dewasa dan bahkan untuk ibu hamil juga, namun ternyata susu selain baik untuk kesehatan tetapi juga ada efek samping susu Dancow Fortigro Full Cream dan untuk mengetahui efek sampingnya bisa simak ulasan di bawah ini.
Dimana susu yang merupakan salah satu minuman yang mengandung nutrisi didalamnya sangat penting untuk tubuh, bahkan selain kaya akan nutrisi namun susu juga yang sering dikonsumsi karena memiliki rasa yang nikmat dan gurih dan salah satunya jenis susu yang kerap dikonsumsi oleh kebanyakan orang yaitu susu Dancow Fortigro Full Cream.
Karena memang untuk jenis susu Dancow Fortigro Full Cream memiliki rasa yang lebih kental dan juga gurih sehingga minuman susu jenis ini sangat cocok untuk diminum kapan saja dimana saja, dengan memiliki kandungan lemaknya lebih tinggi jika dibandingkan dengan jenis susu yang lainnya.
Lalu apa saja efek samping susu Dancow Fortigro Full Cream yang bisa kamu ketahui dan untuk mengetahuinya bisa dengan simak ulasannya dibawah ini.
Efek Samping Susu Dancow Fortigro Full Cream
Susu Dancow Fortigro Full Cream merupakan susu yang memiliki kandungan lemak aslinya tetap dipertahankan sehingga untuk susu full cream ini yang mengandung kadar lemak yang tinggi sekitar 8 gram per gelasnya, berkat kandungan lemak yang ada di dalam susu ini yang membuat rasanya menjadi lebih gurih dan legit dibandingkan dengan susu yang biasanya.
Untuk jenis susu apa pun yang memiliki kandungan nutrisi yang hampir sama yaitu diantaranya terdapat lemak, karbohidrat, protein, kalsium, vitamin, fosfor, magnesium, kalium hingga zat besi dan setiap nutrisinya yang kemungkinan sedikit berbeda pada setiap jenis susunya karena disebabkan oleh proses pengolahannya.
Dengan beragam kandungan nutrisi didalamnya yang memiliki peran penting untuk kesehatan tubuh seperti membantu meningkatkan kinerja otak, menjaga tulang dan gigi tetap sehat, hingga mengontrol tekanan darah, walaupun susu Dancow Fortigro Full Cream ini yang bisa menyebabkan efek samping jika diminum secara berlebihan.
Dimana susu ini yang akan membuat tubuh menjadi kelebihan lemak jenuh yang beresiko terkena penyakit jantung, tidak hanya itu kandungan lemak jenuh yang lebih banyak dalam susu jenis ini yang mampu meningkatkan kadar kolesterol di dalam tubuh sehingga membuat tubuh beresiko terkena berbagai penyakit mulai dari penyakit jantung, kolesterol hingga obesitas.
Oleh karena itu jika ingin mengkonsumsi susu Dancow Fortigro Full Cream sebaiknya diminum sewajarnya tidak berlebihan, untuk kamu yang ingin mengkonsumsi susu sapi yang tetap aman maka bisa dengan mengganti susu full cream dengan susu rendah lemak dan bahkan selain itu juga pastikan kamu tidak memiliki alergi sebelum kamu mengkonsumsi susu sapi.
Karena memang susu Dancow Fortigro Full Cream Yang terbuat dari susu sapi yang mengandung laktosa di dalamnya sehingga sangat rentan menyebabkan alergi, sehingga harus lebih berhati-hati dalam memilih susu untuk bisa memenuhi kebutuhan gizi harian dan sebagai pilihan alternatif yang dapat kamu lakukan yaitu mengganti susu full cream dengan produk susu terbuat dari nabati, beragam susu yang terbuat dari nabati yaitu seperti susu almond, susu kedelai, susu kacang dan yang lainnya.
Mungkin hanya itu saja ulasan mengenai dengan beberapa efek samping susu Dancow Fortigro Full Cream yang bisa kamu ketahui dan waspadai, semoga dengan adanya ulasan diatas yang bisa membantu dan juga bermanfaat.